PELAKSANAAN KEGIATAN TARI MOLONG KOPI PADA MASA PASCA PANDEMI DI TK NURUL HUDA GRUJUGAN KIDUL BONDOWOSO TAHUN 2020-2021

HASANAH, LUTFIATUL (2022) PELAKSANAAN KEGIATAN TARI MOLONG KOPI PADA MASA PASCA PANDEMI DI TK NURUL HUDA GRUJUGAN KIDUL BONDOWOSO TAHUN 2020-2021. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER.

[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (369kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (144kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (243kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (241kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (222kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (246kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (237kB) | Request a copy
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (143kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (143kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (448kB) | Request a copy
[img] Text
ARTIKEL.pdf

Download (267kB)

Abstract

ABSTRAK Hasanah. Lutfiatul NIM. 1710271029 yang berjudul pelaksanaan kegiatan tari Molong Kopi pada masa pasca pandemi di TK Nurul Huda Grujugan Kidul Bondowoso tahun 2022-2023. Skripsi, Program studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Jember. Pembimbing (1) Dr. Wahju Dyah Laksmi Wardhani, Dra, M. Pd. (2) Nuraini Kusumaningtyas, S. Psi., M. Psi, Psikolog. Kata kunci : tari Molong Kopi, masa pandemi dan masa pasca pandemi. Tari Molong kopi merupakan tari berbasis kearifan lokal berdasarkan tanaman kopi yang banyak ditanam di wilayah kabupaten bondowoso. Dibondowoso ada komunitas yang dinamakan republik kopi sebagai wujud atau bentuk Kabupaten Bondowoso merupakan penghasil kopi di Jawa Timur. Tari molong kopi suatu upaya untuk melestarikan tari tradisional yang dimiliki oleh Bondowoso. Masa pasca pandemi merupakan masa dimana semua kegiatan bisa dilakukan tetapi masih harus menjaga protokol kesehatan sesuai intruksi pemerintah. Masalah penelitian yang ingin dipecahkan yaitu bagaimana pelaksanaan kegiatan tari Molong Kopi pada masa pasca pandemi di TK Nurul Huda Grujugan Kidul Bondowoso tahun 2022-2023. Dengan tujuan ingin mengetahui kegiatan pelaksanaan ekstrakurikuler tari Molong Kopi di TK Nurul Huda Grujugan Kidul Bondowoso. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif. Jenis penelitian yang menguraikan data dalam bentuk kata-kata, kalimat, maupun paragraf dan bukan berbentuk angka. Penelitian ini dilaksanakan di TK Nurul Huda Grujugan Kidul Bondowoso. Data yang dikumpulkan berupa data primer dan sekunder. Berdasarkan hasil penelitian dan data yang telah diuraikan diatas, penulis menyimpulkan bahwa pada tahap persiapan terdapat perubahan persiapan pada saat PPKM media kaset digunakan untuk memberikan video tari yang sudah dibuat oleh guru agar anak-anak bisa latihan dirumah secara maksimal, dan pada saat PPKM guru membuat video gerakan tari yang disimpan di dalam sebuah kaset/cd. Pada saat luring video diputar dengan menggunakan laptop dan pengeras suara/sound serta guru mengajar atau memberi contoh secara langsung kepada anak. Pada saat pelaksanaan stimulasi tentang motorik kasar tari Molong Kopi terwadai dengan gerakan-gerakan yang terdiri dari gerak lokomotor dan gerak non lokomotor.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : tari Molong Kopi, masa pandemi dan masa pasca pandemi.
Subjects: 700 The Art, Entertainment and Sport
700 The Art, Entertainment and Sport > 707 Education, Research & Related Topic
Divisions: Faculty of Teaching and Education Science > Department of Early Childhood Education (S1)
Depositing User: LUTFIATUL HASANAH
Date Deposited: 01 Aug 2022 02:40
Last Modified: 01 Aug 2022 02:50
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/14646

Actions (login required)

View Item View Item