Pengaruh Siskeudes Terhadap Pengelolaan Keuangan Desa, di Desa Cangkring dan Desa Jenggawah Kecamatan Jenggawah Kabupaten Jember

Lestari, Ika Puji (2022) Pengaruh Siskeudes Terhadap Pengelolaan Keuangan Desa, di Desa Cangkring dan Desa Jenggawah Kecamatan Jenggawah Kabupaten Jember. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Jember.

[img] Text
1. PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (821kB)
[img] Text
3. BAB I.pdf

Download (762kB)
[img] Text
4. BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
5. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (692kB) | Request a copy
[img] Text
6. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
7. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (528kB) | Request a copy
[img] Text
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (747kB)
[img] Text
9. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
10. ARTIKEL.pdf

Download (669kB)

Abstract

Faktor penghambat dalam pengelolaan keuangan Desa ialah kurangnya pempublikasian keuangan Desa yang mengakibatkan kurangnya transparansi terhadap masyarakat sehingga kecurangan maupun penyelewengan dana masih bisa dilakukan. Aplikasi Siskeudes bertujuan untuk mempermudah perangkatDesa saat melaporkan keuangan Desa mulai dari tahap perencanaan, pelaksanaan,penatausahaan, dan pelaporan hingga tahap pertanggungjawaban keuangan Desa, dengan hasil laporan keuangan yang berkualitas serta bermutu dan juga dapat mewujudkan akuntabilitas terhadap pengelolaan keuangan Desa. Penelitian ini akan menjadi solusi mengenai permasalahan dalam Pengaruh Siskeudes Terhadap Efektifitas Pengelolaan Keuangan Desa Cangkring dan Desa Jenggawah Kecamatan Jenggawah Kabupaten Jember, dengan tujuan untuk mengetahui Pengaruh Sistem Keuangan Desa (Siskeudes) Terhadap Efektifitas Pengelolaan Keuangan Desa, dengan lebih memfokuskan pada perbandingan efektivitas sebelum dan sesudah menggunakan aplikasi Siskeudes terhadap Pengelolaan Keuangan Desa. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan kusioner atau angket yang akan diberikan kepada kepala Desa serta perangkat Desa antar kedua Desa tersebut untuk melihat tingkat keefisienan. Metode analisis data dalam penelitian ini yaitu Metode Mann Whitney U Test. Hasil penelitian ini Terdapat Sig.(2-tailed)/significance untuk uji dua sisi adalah 0,000 sehingga probabilitas dibawah 0.05 (0,000< 0.05) perbedaan kinerja dan efektivitas dalam pengelolaan keuangan desa. Dalam penginputan data lebih akurat sesudah menggunakan aplikasi Sistem Keuangan Desa (Siskeudes) dibandingkan sebelum meggunakan aplikasi Siskeudes.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Efektivitas, Aplikasi Siskeudes, Pengelolaan Keuangan Desa
Subjects: 300 Social Science > 320 Political dan Government Science
Divisions: Faculty of Social and Politics Science > Department of Government Science (S1)
Department: S1 Ilmu Pemerintahan
Depositing User: Ika Puji Lestari
Contributors:
ContributionContributor NameNIDN/NIDK
Thesis advisorKholifah, Emynidn0725036702
Contact Email Address: ikapujilestari23oktober@gmail.com
Date Deposited: 11 Aug 2022 03:15
Last Modified: 11 Aug 2022 03:17
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/15049

Actions (login required)

View Item View Item