Profil Kondisi Fisik Atlet Pencak Silat Kabupaten Jember dalam Kejuaraan PORPROV Jatim Ke VII

Hardovi, Bahtiar Hari (2022) Profil Kondisi Fisik Atlet Pencak Silat Kabupaten Jember dalam Kejuaraan PORPROV Jatim Ke VII. SPRINTER: JURNAL ILMU OLAHRAGA, BANYUWANGI. (In Press)

[img] Text
review artikel 2.pdf

Download (597kB)
[img] Text
Profil Kondisi Fisik Atlet Pencak Silat Kabupaten Jember dalam Kejuaraan PORPROV Jatim Ke VII 2022 (2).pdf

Download (1MB)

Abstract

Pencak silatmemegang perananyang sangat penting dalam menyumbang prestasi olahraga di Kabupaten Jemberpada ajangPekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jatim VII. Dalam pencak silat memerlukan kondisi fisik untuk selalu sehat dan bugar. Kondisi fisik sangatlah penting dalam menunjang prestasi atlet pencak silat.Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kondisi fisik atlet pencak silat pada Kejuaraan Pekan Olahraga Provinsi Jatim VII Kabupaten Jember. Dari hasil analisis diskriptif pada profil kondisi fisik atlet tim pencak silat KabupatenJember menunjukkan padakomponenkekuatan dan kelincahan sangat baik dengan prosentase75,85%dan 74,55%. Sedangkan untuk komponen kecepatan dan daya tahan menunjukan kategori baik, danngan prosentase sebesar 60% dan 40.50%.Abstrac

Item Type: Peer Review
Subjects: 700 The Art, Entertainment and Sport > 790 Recreational and Performing Arts > 791 Public Performances
Divisions: Faculty of Teaching and Education Science > Department of Physical and Sport Education (S1)
Depositing User: hardovi bahtiar hari
Date Deposited: 17 Sep 2022 04:20
Last Modified: 17 Sep 2022 04:20
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/15308

Actions (login required)

View Item View Item