PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENGGAJIAN MENGGUNAKAN APLIKASI MICROSOFT ACCESS PADA CV. PERMATA ASIA JEMBER

ZAMZAMI, SYAFRILLIA NABILA (2023) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENGGAJIAN MENGGUNAKAN APLIKASI MICROSOFT ACCESS PADA CV. PERMATA ASIA JEMBER. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER.

[img] Text
1. PENDAHULUAN.pdf

Download (913kB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (193kB)
[img] Text
3. BAB I.pdf

Download (318kB)
[img] Text
4. BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (598kB) | Request a copy
[img] Text
5. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text
6. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (214kB) | Request a copy
[img] Text
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (377kB)
[img] Text
8. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
9. ARTIKEL.pdf

Download (2MB)

Abstract

Teknologi informasi mengalami perkembangan yang sangat pesat sehingga memiliki kontribusi penting dalam era revolusi industri 5.0. Pemanfaatan teknologi juga memberikan dampak teknologi pada bidang akuntansi. Salah satunya sistem informasi akuntansi penggajian karyawan pada CV. Permata Asia Jember yang masih menggunakan sistem penggajian manual, semua data transaksi penggajian masih kelola dan dicatat pada buku, Sehingga menyebabkan proses pengerjaan tidak efektif, perhitungan gaji tidak akurat bahkan rentan terhadap kerusakan buku dan kehilangan buku pencatatan gaji. Berdasarkan masalah tersebut maka dibuatlah perancangan sistem informasi akuntansi penggajian menggunakan aplikasi microsoft acceess pada CV. Permata Asia Jember. Selain itu juga menganalisis sistem dan prosedur penggajian yang diterapkan oleh CV. Permata Asia Jember. Perancangan desain sistem penggajian ini menggunakan metode perancangan desain siklus hidup pengembangan sistem (systems development life cycle) yang memiliki beberapa tahapan yakni tahapan analisis sistem, desain konseptual, desain fisik, implemntasi dan konversi, operasi dan pemeliharaan. Berdasarkan hasil temuan sistem penggajian pada CV. Permata Asia Jember masih menggunakan sistem manual dan perhitungan gaji kurang tepat. CV. Permata Asia Jember menggunakan dokumen kartu jam hadir, daftar gaji karyawan, rekap daftar gaji dan amplop gaji yang masih menggunakan sistem manual, fungsi yang berjalan pada CV. Permata Asia yakni fungsi administrasi dan fungsi keuangan. Perancangan sistem informasi akuntansi penggajian karyawan computrized ini dapat mengoptimalkan efisiensi dan efektifitas dalam bekerja. Adapun Karyawan CV. Permata Asia Jember sebanyak 30 orang yang dibagi menjadi beberapa bagian yakni bagian administrasi, keuangan, produksi, gudang, marketing dan juga driver. Disarankan agar untuk menghindari adanya kerusakan pada sistem perangkat lunak maka perlu dilakukannya pemeliharaan sistem maintenance yang dilakukan secara rutin dalam jangka waktu tertentu. Sistem penggajian ini juga perlu dilakukannya back up data agar data yang sudah diinputkan tidak mudah rusak ataupun hilang akibat virus komputer.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Penggajian, Microsoft Access, Prosedur Sistem Penggajian Karyawan.
Subjects: 000 Computer Science, Information, & General Works > 004 Data Processing, Computer Science
000 Computer Science, Information, & General Works > 005 Computer Programming, Programs, & Data
600 Technology and Applied Science
600 Technology and Applied Science > 650 Business > 657 Accounting
Divisions: Faculty of Economics > Department of Accounting (S1)
Depositing User: SYAFRILLIA NABILA ZAMZAMI
Date Deposited: 28 Jul 2023 02:02
Last Modified: 28 Jul 2023 02:02
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/18302

Actions (login required)

View Item View Item