Pengaruh Brand Image, Kualitas Layanan dan Persepsi Harga Terhadap Pembelian Ulang Konsumen Pada Roxy Supermarket Jember, di Kabupaten Jember

Nabila, Revagita Maulida (2024) Pengaruh Brand Image, Kualitas Layanan dan Persepsi Harga Terhadap Pembelian Ulang Konsumen Pada Roxy Supermarket Jember, di Kabupaten Jember. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Jember.

[img] Text
A. PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
B. ABSTRAK.pdf

Download (573kB)
[img] Text
C. BAB 1.pdf

Download (3MB)
[img] Text
D. BAB 2-1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (705kB) | Request a copy
[img] Text
E. BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (783kB) | Request a copy
[img] Text
F. BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
G. BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (570kB) | Request a copy
[img] Text
H. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (724kB)
[img] Text
I. LAMPIRAN-1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuanuntuk mengetahuidan menganalisisapakah brand image(citra merek), kualitas layanan,danpersepsi hargaterhadap pembelian ulang konsumen pada Roxy Supermarket Jember. Penelitian ini menggunakan metodekuantitatif asosiatif. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen yang pernah membeli produk dan berkunjung ke supermarket Roxy Square Jember dan sampeldalampenelitian ini terdiri dari 85 orang. Teknik pengambilan sampel disini menggunakan non probabilitysampling dengan pendekatan purposive sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara dan kuesioneryang disebarkan melalui google form. Uji hipotesis dari penelitian ini menggunakan uji parsial (Uji t). Hasil penelitianini menunjukkan bahwa variabel brand Image,kualitas layanan, persepsi hargaberpengaruh signifikan terhadap pembelian ulang konsumen. Oleh karena itu Roxy Supermarket Jemberdapat memanfaatkan hasiltersebutuntuk meningkatkan strategi mereknya, meningkatkan pemberian layanan, dan menerapkan strategi harga yang selaras dengan persepsi konsumen, yang pada akhirnya menumbuhkan ataumendorong keputusan pembelian ulang.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Brand Image, Kualitas Layanan,Persepsi Harga, Pembelian Ulang Konsumen
Subjects: 600 Technology and Applied Science > 650 Business
600 Technology and Applied Science > 650 Business > 658 General Management
Divisions: Faculty of Economics > Department of Management (S1)
Depositing User: Revagita Maulida Nabila
Date Deposited: 05 Jul 2024 01:30
Last Modified: 05 Jul 2024 01:30
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/21221

Actions (login required)

View Item View Item