(Document + Similarity) Pengaruh Metode Multisensori terhadap Kemampuan Mengingat Huruf Alfabet pada Siswa Kelompok Bermain di Sekolah Cahaya Nurani Jember

Rahmanawati, Festa Yumpi (2016) (Document + Similarity) Pengaruh Metode Multisensori terhadap Kemampuan Mengingat Huruf Alfabet pada Siswa Kelompok Bermain di Sekolah Cahaya Nurani Jember. Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Jember.

[img] Text
Artikel Multisensori ok.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Turnitin Multisensori.pdf

Download (1MB)

Abstract

Mengingat huruf merupakan kemampuan pemula dalam tahapan untuk menjadi pembaca pemula, sebelum membaca pemula anak mengingat huruf, karena dengan mengingat huruf anak dapat menyerap setiap informasi yang ada di lingkungan. Selain itu ada fenomena lain yang berkaitab dengan kemampuan mengingat yaitu cara mengingat anak yang berkaitan di Sekolah Cahaya Nurani Jember. Fenomena ini yang membuat peneliti tertarik untuk melakukkan penelitian dengan “Pengaruh Metode Multisensori Terhadap Kemampuan Meningat Huruf Alfabet Pada Sisiwa Kelompok Bermain Di Sekolah Cahaya Nurani”. Jenis penelitian yang digunakan adalah Eksperimen dengan desain pretest and posstes grup desain. Metode pengumpulan data mengunakan wawancara dan observasi serta alat yang digunakan sebagai metode multisensori. Populasi penelitian ini adalah siswa kelompok bermain besar (palaygrup). Tehnik pengambilan data menngunakan purposive sampling yaitu data yang sudah ada dilapangan. Tehnik analisa menggunakan One Sampel T-Test. Berdasarkan hasil analisa yang diperoleh ada peningkat kemampuan mengingat huruf pada anak dengan nilai signifikan yang menyatakan bahwa signifikansi > p=0,05 sehingga Ho diterima maka dapat dikatakan korelasi yaitu ada pengarh metode multisensori terhadap kemampuan mengingat huruf pada anak.

Item Type: Peer Review
Uncontrolled Keywords: Metode Multisensori, Mengingat Huruf
Subjects: 100 Philosophy
100 Philosophy > 150 Psychology
Divisions: Faculty of Psychology > Department of Psychology (S1)
Depositing User: FESTA YUMPI RAHMANAWATI
Date Deposited: 27 Feb 2024 01:37
Last Modified: 27 Feb 2024 01:37
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/21374

Actions (login required)

View Item View Item