Gambaran Konformitas Pada Remaja Anggota Pramuka di Kecamatan Situbondo

Nurfandy, Muhammad Faridz Rizky (2024) Gambaran Konformitas Pada Remaja Anggota Pramuka di Kecamatan Situbondo. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Jember.

[img] Text
1. PENDAHULUAN.pdf

Download (2MB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (1MB)
[img] Text
3. BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
4. BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (969kB) | Request a copy
[img] Text
5. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
6. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
7. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (931kB) | Request a copy
[img] Text
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
9. LAMPIRAN-1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Gerakan Pramuka memiliki peran penting dalam membentuk karakter generasi muda di Indonesia. Namun, temuan awal di Kabupaten Situbondo menunjukkan bahwa meskipun anggota Pramuka menerapkan nilai-nilai Dasa Dharma seperti disiplin dan tanggung jawab, kekompakan kelompok tetap rendah. Perbedaan pribadi, komunikasi yang tidak efektif, dan tingkat komitmen yang bervariasi menjadi penyebab utama ketidakseimbangan dalam kerjasama. Tekanan dari luar dan kurangnya variasi kegiatan juga mengurangi partisipasi aktif. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif deskriptif, dengan metode pengambilan data menggunakan Skala konformitas yang disusun oleh Sears. Populasi dalam penelitian ini remaja SMA bersekolah di daerah kecamatan Situbondo dan pengurus aktif mengikuti pramuka minimal satu tahun. Penelitian kuantitatif ini menggunakan kuesioner dengan skala Likert untuk mengukur konformitas 458 siswa Pramuka di Kabupaten Situbondo, dengan sampel 213 siswa menggunakan rumus Slovin dan teknik non-probability sampling yaitu kuota sampling. Metode analisa yang digunakan meliputi uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas dan uji deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan validitas dan reliabilitas tinggi dengan koefisien Cronbach's Alpha sebesar 0,844. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 52% dari populasi memiliki skor konformitas yang tinggi, dengan skor lebih dari 86. Sementara itu, 48% dari populasi memiliki skor konformitas rendah, dengan skor kurang dari 86. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa mayoritas populasi memiliki tingkat konformitas yang tinggi, dengan sekitar separuh populasi lainnya memiliki tingkat konformitas yang rendah.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Dasa Dharma, Konformitas, Pramuka
Subjects: 100 Philosophy > 150 Psychology
Divisions: Faculty of Psychology > Department of Psychology (S1)
Depositing User: Muhammad Faridz Rizky Nurfandy
Date Deposited: 11 Jul 2024 07:17
Last Modified: 11 Jul 2024 07:18
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/21411

Actions (login required)

View Item View Item