Pengaruh Sertifikasi Halal, Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen Gerai Pada Produk Mixue (Studi Kasus Pada Konsumen Es Krim Mixue Jember)



Febrianti, Dina Delta (2024) Pengaruh Sertifikasi Halal, Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen Gerai Pada Produk Mixue (Studi Kasus Pada Konsumen Es Krim Mixue Jember). Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Jember.

[thumbnail of A. PENDAHULUAN-1.pdf] Text
A. PENDAHULUAN-1.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of B. ABSTRAK.pdf] Text
B. ABSTRAK.pdf

Download (390kB)
[thumbnail of C. BAB I.pdf] Text
C. BAB I.pdf

Download (526kB)
[thumbnail of D. BAB II.pdf] Text
D. BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (503kB) | Request a copy
[thumbnail of E. BAB III.pdf] Text
E. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (681kB) | Request a copy
[thumbnail of F. BAB IV.pdf] Text
F. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (721kB) | Request a copy
[thumbnail of G. BAB V.pdf] Text
G. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (307kB) | Request a copy
[thumbnail of H. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
H. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (458kB)
[thumbnail of I. LAMPIRAN.pdf] Text
I. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Peluang dan tantangan bisnis bagi pemilik perusahaan mendorong manajemen untuk merancang strategi bersaing. Strategi manajemen yang tepat akan mengembangkan kepuasan konsumen untuk membeli produk. Dari persaingan dan penerapan strategi yang tepat tentunya akan menjadikan suatu perusahaan dapat bersaing, dan dapat menjamin keberlangsungan perusahaanya dalam jangka panjang. Penelitian ini dilakukan untuk mrnganalisis dari masing- masing variabel yaitu Sertifikasi Halal (X1), Kualitas Produk (X2), Kualitas Pelayanan (X3) Terhadap Kepuasan Konsumen (Y) Pada Mixue jember. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan jumlah sampel 98 responden. Teknik pengambilan sempel yang dilakukan adalah teknik Probability Sampling dengan jenis Cluster Sampling (Area Sampling). Pengumpulan data dilakukan melalui beberapa tahapan analisis, termasuk uji instrument data, analisis regresi linear berganda, uji asumsi klasik, analisis koefisien determinasi (R2), dan uji hipotesis. Data yang terkumpul dianalisis memakai software SPSS versi 25. Dimana hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel Sertifikasi Halal, Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan memiliki dampak yang baik dan relavan terhadap Kepuasan Konsumen Mixue Jember.

Contribution
Nama Dosen Pembimbing
NIDN/NIDK
Dosen Pembimbing
Setianingsih, Wahyu Eko
NIDN0708127901
Dosen Pembimbing
Santoso, Budi
NIDN0709107301

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords/Kata Kunci: Halal certification, Product quality, Service quality, Consumer satisfaction
Subjects: 300 Social Science
Divisions: Faculty of Economics > Department of Management (S1)
Depositing User: DINA DELTALIA FEBRIANTI | dinadelta912@gmail.com
Date Deposited: 31 Jan 2025 02:09
Last Modified: 31 Jan 2025 02:09
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/23940

Actions (login required)

View Item View Item