Analisis Produktivitas Dan Keuntungan Usahatani Pembesaran Ikan Lele Dumbo (Clarias Gariepinus) Kabupaten Jember (Studi Kasus Desa Mojomulyo Kecamatan Puger)

Vanesha, Yonila Betha (2019) Analisis Produktivitas Dan Keuntungan Usahatani Pembesaran Ikan Lele Dumbo (Clarias Gariepinus) Kabupaten Jember (Studi Kasus Desa Mojomulyo Kecamatan Puger). Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Jember.

[img] Text
a. PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
b. ABSTRACK.pdf

Download (110kB)
[img] Text
c. BAB I.pdf

Download (267kB)
[img] Text
d. BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (571kB) | Request a copy
[img] Text
e. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (123kB) | Request a copy
[img] Text
f. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (476kB) | Request a copy
[img] Text
g. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (254kB) | Request a copy
[img] Text
h. BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (532kB) | Request a copy
[img] Text
i. BAB VII.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (28kB) | Request a copy
[img] Text
j. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (110kB)
[img] Text
k. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
ARTIKEL pdf.pdf

Download (442kB)

Abstract

Ikan Lele (Clarias gariepinus) merupakan salah satu komoditas perikanan air tawar yang banyak dibudidayakan di Indonesia karena permintaannya terus meningkat setiap tahunnya. Ikan lele ini memiliki rasa yang enak, harga relatif murah, kandungan gizi tinggi, pertumbuhan cepat, mudah berkembangbiak, toleran terhadap mutu air yang kurang baik, relatif tahan terhadap penyakit dan dapat dipelihara hampir semua wadah budidaya. Tujuan penelitian ini adalah : (1) membandingkan tingkat produktivitas antara strata luas kolam, (2) membandingkan tingkat efisiensi biaya antara strata luas kolam , (3) membandingkan tingkat keuntungan anatara strata luas kolam, (4) mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi keuntungan usaha budidaya ikan lele dumbo. Penelitian ini berlokasi di Desa Mojomulyo Kecamatan Puger, Kabupaten Jember. Metode analisis data yang digunakan meliputi analisis keuntungan, analisis R/C Ratio, pendekatan APP, regresi Cobb-Douglass, dan menggunakan uji-t beda. Hasil penelitian adalah : (1) Rata-rata produktivitas usaha perikanan lele dumbo di Desa Mojomulyo Kecamatan Puger berdasarkan strata luas kolam, menunjukkan adanya perbedaan produktivitas yang tidak signifikan. (2) Penggunaan biaya produksi dalam usaha perikanan lele dumbo di Desa Mojomulyo Kecamatan Puger berdasarkan strata kolam, menunjukkan adanya perbedaan yang sangat signifikan pada taraf uji 99 %. (3) Usaha perikanan lele dumbo di Desa Mojomulyo Kecamatan Puger berdasarkan strata kolam menunjukkan ada perbedaan keuntungan yang sangat signifikan pada taraf 99 %. (4) Faktor produksi, harga output, dan biaya produksi berpengaruh secara signifikan terhadap keuntungan usaha ikan lele dumbo di Desa Mojomulyo Kecamatan Puger. Faktor-faktor yang berpengaruh positif terhadap keuntungan adalah variabel produksi, sementara variabel harga output dan biaya berpengaruh negatif terhadap keuntungan usaha ikan lele dumbo. Kata Kunci : ikan lele, produksi, keuntungan, biaya, komparatif

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: 600 Technology and Applied Science > 630 Farm, Farming
Divisions: Faculty of Agriculture > Department of Agribusiness (S1)
Depositing User: VANESHA YONILA BETHA
Date Deposited: 14 Feb 2020 00:55
Last Modified: 14 Feb 2020 00:59
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/3565

Actions (login required)

View Item View Item