Samsul Arifin, Bela (2019) Strategi Promosi Dinas Pariwisata Dan Kebudayaan Kabupaten Jember Dalam Meningkatkan Kunjungan Jember Fashion Carnaval. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Jember.
Text
ARTIKEL pdf.pdf Download (459kB) |
|
Text
PENDAHULUAN Pdf.pdf Download (1MB) |
|
Text
ABSTRAK Pdf.pdf Download (257kB) |
|
Text
BAB 1 PENDAHULUAN.pdf Download (378kB) |
|
Text
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf Restricted to Repository staff only Download (522kB) |
|
Text
BAB III METODOLOGI PENELITIAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (373kB) |
|
Text
BAB IV PEMBAHASAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
|
Text
BAB V PENUTUP.pdf Restricted to Repository staff only Download (386kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan tentang strategi promosi Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Jember dalam meningkatkan kunjungan Jember Fashion Carnaval dan mendeskripsikan tentang kinerja bidang pemasaran dan kerjasama pariwisata dalam meningkatkan kunjungan Jember Fashion Carnaval.Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Sumber data diperoleh dari Bidang Pemasaran dan Kerjasama Pariwisata, Humas Jember, Dinas Komunikasi dan Informatikan Kabupaten Jember dan Pihak Yayasan Jember Fashion Carnaval.Pengumpulan data melalui wawancara, observasi dan dokumentasi. Analisis menggunakan analisis data model interaktif yang meliputi, Pengumpulan data, Reduksi Data, Penyajian Data, dan Verifikasi Data. Strategi promosi yang dilakukan Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Jember yaitu dengan melakukan identifikasi internal dan eksternal yaitu peluang, ancaman maupun kelemahan dan kelebihan, selanjutnya perlu adanya kebijakan sebagai acuan dalam menentukan strategi promosi JFC yang akan dilaksanakan. Strategi promosi JFC dengan langkah-langkah antara lain: perencanaan terdapat advertising, sales promotion, personal selling, dan public relation. Penggerakan dalam melakukan strategi promosi yang dilakukan Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Jember yaitu kegiatan pameran JFC melibatkan Gus dan Ning Jember untuk membantu promosi pameran JFC. Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Jember dalam melaksanakan strategi promosi JFC membuat suatu sasaran strategis yang ditargetkan untuk tahun 2018 ada 3 (tiga) sasaran strategis yaitu: (1) meningkatkan kunjungan wisatawan (2) meningkatkan kelestarian budaya (3) mendorong pertumbuhan sektor pariwisata. Dari sasaran strategis diatas dilaksanakan dan dikoordinasikan oleh berbagai seksi yang saling bersinegri untuk melakukan kegiatan promosi khususnya di antaranya Seksi pemasaran dan kerjasama pariwisata, dan Seksi hubungan dan kerjasama pariwisata. Terdapat instansi yang membantu mempromosikan JFC diantaranya yaitu pihak Humas Jember, Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Jember, pihak JFC dan melibatkan Gus dan Ning Jember Kata kunci : Strategi,Promosi, Jember Fashion Carnaval
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Subjects: | 300 Social Science 300 Social Science > 320 Political dan Government Science |
||||||
Divisions: | Faculty of Social and Politics Science > Department of Government Science (S1) | ||||||
Department: | S1 Ilmu Pemerintahan | ||||||
Depositing User: | Dinda Novitasari | ||||||
Contributors: |
|
||||||
Date Deposited: | 19 Oct 2020 03:02 | ||||||
Last Modified: | 19 Oct 2020 03:02 | ||||||
URI: | http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/6634 |
Actions (login required)
View Item |