Efektifitas Health Education Metode Simple Triage And Rapid Treatment (Start) Bencana Gunung Berapi terhadap Pengetahuan dan Kesiapsiagaan di Desa Rowosari Kecamatan Sumberjambe

Abrory, Afthon Yazid (2016) Efektifitas Health Education Metode Simple Triage And Rapid Treatment (Start) Bencana Gunung Berapi terhadap Pengetahuan dan Kesiapsiagaan di Desa Rowosari Kecamatan Sumberjambe. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER.

[img]
Preview
Text
Artikel.pdf

Download (238kB) | Preview
[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Abstraksi.pdf

Download (190kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (143kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (417kB)
[img] Text
BAB III .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (89kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (430kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (325kB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (224kB)
[img] Text
BAB VII.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (182kB)

Abstract

Bencana adalah suatu peristiwa atau kejadian pada daerah yang mengakibatkan kerusakan ekologi, kerugian kehidupan manusia, serta memburuknya kesehatan dan pelayanan kesehatan yang bermakna sehingga memerlukan bantuan luar biasa dari pihak luar. Dalam penanggulangan bencana ada beberapa pencegahan bencana pre hospital. Triage merupakan suatu tindakan pengelompokan penderita (korban) berdasarkan pada beratnya cedera yang di prioritaskan dengan mempertimbangkan sarana, sumber daya manusia dan probabilitas hidup penderita. Pada penilitian ini menggunakan metode pre experiment dengan metode “one group pre and post test design” dengan melibatkan 40 responden pengambilan data menggunakan kuesioner dan observasi dengan hasil sebelum pre test pengetahuan baik sebanyak 11 responden (27,5%) dan kesiapsiagan siap siaga sebanyak 24 responden (60%) dan setelah post test pengetahuan baik sebanyak 23 responden (57,5%), dan kesiapsiagan siaga sebanyak 33 responden (82,5%). Uji Statistik yang di gunakan dalam penelitian ini adalah Uji Wilcoxon dengan nilai α = 0,05 diperoleh hasil pre dan post test pengetahuan p value 0,002 (α = 0,05) dan untuk hasil pre dan post test kesiapsiagaan p value 0,000 (α = 0,05) yang artinya H1 diterima metode pendidikan Kesehatan Simple Triage And Rapid Treatment (START) efektif terhadap pengetahuan dan kesiapsiagaan. Berdasarkan hasil penelitian tersebut beberapa saran yang dapat diterapkan yaitu perlu untuk meningkatkan perilaku kesiapsiagaan masyarakat dalam menghadapi bencana. Perawat diharapkan mampu meningkatkan pengetahuan masyarakat melalui pendidikan kesehatan dan pelatihan bencana sehingga perilaku kesiapsiagaan akan meningkat.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Bencana, pengetahuan, kesiapsiagaan dan triage
Subjects: 600 Technology and Applied Science > 610 Medicine and Health > 613 Personal Health, Hygiene
Divisions: Faculty of Health > Department of Nursing Science (S1)
Depositing User: Hendri Uut Fahrullah
Date Deposited: 20 Oct 2018 03:19
Last Modified: 18 Oct 2019 03:47
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/848

Actions (login required)

View Item View Item