HUBUNGAN PENGETAHUAN ANGGOTA PEMADAM KEBAKARAN TENTANG RESUSITASI JANTUNG PARU DENGAN KETERAMPILAN DALAM MENOLONG KORBAN HENTI JANTUNG DI KABUPATEN JEMBER
Apriliano, Alfian Rizki (2018) HUBUNGAN PENGETAHUAN ANGGOTA PEMADAM KEBAKARAN TENTANG RESUSITASI JANTUNG PARU DENGAN KETERAMPILAN DALAM MENOLONG KORBAN HENTI JANTUNG DI KABUPATEN JEMBER. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Jember.
![]() |
Text
PNDHULUAN.pdf Download (250kB) |
![]() |
Text
Abstrak.pdf Download (162kB) |
![]() |
Text
BAB I.pdf Download (101kB) |
![]() |
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (404kB) |
![]() |
Text
BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (86kB) |
![]() |
Text
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (311kB) |
![]() |
Text
BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (113kB) |
![]() |
Text
BAB VI.pdf Restricted to Repository staff only Download (179kB) |
![]() |
Text
BAB VII.pdf Restricted to Repository staff only Download (87kB) |
![]() |
Text
LAMPIRAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (707kB) |
![]() |
Text
ARTIKEL.pdf Download (372kB) |
Abstract
Gawat darurat merupakan kejadian tiba-tiba yang terjadi dimana saja dan kapan saja
serta membutuhkan pertolongan segera. Petugas pemadam kebakaran merupakan
petugas yang berperan memberikan pertolongan pertama pada korban kebakaran dan
kecelakaan salah satunya korban henti jantung yang membutuhkan penanganan segera
dengan memberikan tindakan Resusitasi Jantung Paru. Penelitian ini bertujuan untuk
mencari hubungan pengetahuan anggota pemadam kebakaran tentang resusitasi
jantung paru dengan keterampilan menolong korban henti jantung dengan desain
korelasional pendekatan Cross Sectional. Populasi penelitian ini adalah anggota
pemadam kebakaran di Kabupaten Jember sebanyak 52 orang dengan sampel 46
responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan cluster sampling dan
menentukan sampel menggunakan simple random sampling. Hasil penelitian
menunjukkan jumlah terbesar responden memiliki pengetahuan yang baik sebanyak
27 orang (58,7%) dan jumlah terbesar responden terampil dalam menolong korban
henti jantung sebanyak 22 orang (47,8%). Uji statistik menggunakan uji spearman
rho dengan nilai p value 0,000 dan diperoleh nilai r = 0,683 yang menunjukkan ada
hubungan yaitu pengetahuan anggota pemadam kebakaran tentang resusitasi jantung
paru dengan keterampilan menolong korban henti jantung di Kabupaten Jember
berkekuatan kuat dengan arah nilai r positif, hal tersebut perlu adanya pelatihan pada
anggota pemadam kebakaran dalam memberikan pertolongan pertama pada korban
henti jantung, agar memiliki kemampuan dalam menolong.
ContributionContributor NameNIDN/NIDKUNSPECIFIEDSusilo, Ciptonidn0715077001UNSPECIFIEDPutri, Fitriananidn#
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | 600 Technology and Applied Science > 610 Medicine and Health > 611 Human Anatomy, Cytology, Histology |
Divisions: | Faculty of Health > Department of Nursing Science (S1) |
Depositing User: | Perpustakaan UM Jember | perpustakaan@unmuhjember.ac.id |
Date Deposited: | 28 May 2021 06:37 |
Last Modified: | 28 May 2021 06:37 |
URI: | http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/9915 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |