PEMILIHAN KARYAWAN TERBAIK MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) DI TOKO CENTRUM JEMBER

Prayogo, Dandi Bagus (2024) PEMILIHAN KARYAWAN TERBAIK MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) DI TOKO CENTRUM JEMBER. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Jember.

[img] Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (788kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (309kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (295kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (485kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (597kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (893kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (254kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (233kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Karyawan merupakan bagian dari perusahaan yang berperan penting dalam menjalankan berbagai tugas dan tanggung jawab demi kelancaran operasional perusahaan. Kesuksesan perusahaan bergantung pada kinerja setiap karyawannya, maka diperlukan sebuah penilaian terhadap kinerja tiap karyawan guna meningktakan kualitas diri pada setiap karyawan. Dalam penentuan kinerja karyawan terbaik di toko Centrum Jember masih dilakukan secara subjektif dan belum terkomputerisasi, sehingga masih belum efektif dan efisien dalam ketepatan saat pengolahan data. Pemilihan karyawan terbaik di toko Centrum jember berdasarkan beberapa faktor diantaranya kerjasama, produktivitas, tanggung jawab, sikap, loyalitas, dan absensi. Penelitian ini bertujuan untuk mengimplementasikan metode Simple Additive Weighting (SAW) dalam Sistem Pendukung Keputusan (SPK) berbasis website untuk menentukan karyawan terbaik di toko Centum Jember. Metodologi pada penelitian ini melibatkan studi literatur, pengumpulan data, pengembangan sistem, uji coba sistem, dan penyusunan laporan yang digunakan sebagai patokan dalam penyelesaian penelitian ini. Data diperoleh melalui wawancara dengan manajer toko Centrum Jember. Setelah data diperoleh, lalu dilakukan proses pengolahan data dengan metode Simple Additive Weighting (SAW) dan didapatkan hasil alternatif karyawan terbaik pada toko Centrum Jember dengan nilai 0.92. Kesimpulan penelitian ini adalah penerapan metode Simple Additive Weighting (SAW) dalam Sistem Pendukung Keputusan (SPK) penentuan karyawan terbaik di toko Centrum Jember berbasis website telah berhasil dibangun, dimana sistem berhasil memproses data dengan benar dan baik, dan dapat membantu pihak toko Centrum Jember dalam menentukan karyawan terbaiknya.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Karyawan, Sistem Pendukung Keputusan, Simple Additive Weighting
Subjects: 000 Computer Science, Information, & General Works > 003 Systems
000 Computer Science, Information, & General Works > 005 Computer Programming, Programs, & Data
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Informatics Engineering (S1)
Department: S1 Teknik Informatika
Depositing User: DANDI BAGUS PRAYOGO
Contributors:
ContributionContributor NameNIDN/NIDK
Thesis advisorDaryanto, DaryantoNIDN0707077203
Thesis advisorZakiyyah, Amalina MaryamNIDN0727058705
Contact Email Address: dandibagusprayugo@gmail.com
Date Deposited: 16 Jul 2024 03:13
Last Modified: 16 Jul 2024 03:13
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/21592

Actions (login required)

View Item View Item