Pengaruh Variasi Arus Pada Pengelasan SMAW Terhadap Uji Kekuatan Bending Kekuatan Tarik Dan Struktur Micro Baja ST-42

Mabrullah, Riki Alan (2024) Pengaruh Variasi Arus Pada Pengelasan SMAW Terhadap Uji Kekuatan Bending Kekuatan Tarik Dan Struktur Micro Baja ST-42. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER.

[img] Text
PENDAHULUAN RIKI.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (208kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (314kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (691kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (299kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (640kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (204kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (274kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh variasi arus pengelasan terhadap kekuatan mekanik baja ST 42 menggunakan metode pengelasan SMAW dan elektroda E6013 berdiameter 3,2 mm. Variasi arus pengelasan yang digunakan adalah 90A, 100A, dan 110A. Hasil uji tarik menunjukkan bahwa arus pengelasan 110A menghasilkan nilai uji tarik tertinggi dengan yield point (YP) sebesar 8,368 MPa, tegangan maksimum (MAX) sebesar 9,890 MPa, dan titik patah (BREAK) sebesar 5,283 MPa. Uji bending mengindikasikan bahwa arus pengelasan 110A menghasilkan kekuatan lentur tertinggi sebesar 10,118 MPa. Pengamatan struktur mikro mengungkapkan bahwa persentase pearlite tertinggi terdapat pada pengelasan dengan arus 110A, yang berkontribusi pada peningkatan kekuatan tarik material. Dari hasil penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa peningkatan arus pengelasan berbanding lurus dengan peningkatan kekuatan mekanik baja ST 42.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: ST 42 steel, SMAW welding, welding current, tensile test, bending test, micro structure.
Subjects: 600 Technology and Applied Science > 670 Manufacturing
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Mechanical Engineering (S1)
Depositing User: RIKI ALAN MABRULLAH
Date Deposited: 19 Jul 2024 03:59
Last Modified: 19 Jul 2024 03:59
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/21829

Actions (login required)

View Item View Item