Hamid, Dimas Ridaul (2024) PENGARUH USER GENERATED CONTENT, E-WOM DAN E-SERVQUAL PADA APLIKASI TIKTOK TERHADAP REPURCHASE INTENTION (Studi Kasus Pada Student Speed Shop Tempeh Lumajang). Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Jember.
Text
1. PENDAHULUAN.pdf Download (3MB) |
|
Text
2. ABSTRAK.pdf Download (547kB) |
|
Text
3. BAB I.pdf Download (532kB) |
|
Text
4. BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (575kB) | Request a copy |
|
Text
5. BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (505kB) | Request a copy |
|
Text
6. BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
|
Text
7. BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (566kB) | Request a copy |
|
Text
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (477kB) |
|
Text
9. LAMPIRAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Seiring dengan berkembangnya zaman pertumbuhan teknologi informasi yang semakin canggih User Generated Content adalah cara yang saat ini paling digemari oleh perusahaan untuk memperkenalkan produk mereka. Elecronic Word Of Mouth dan Electronic Service Quality yang baik dan menarik akan mendatangkan konsumen dan menentukan untuk melakukan Repurchase Intention sebuah produk. Tujuan penelitian ini adaah untuk mengetahui pengaruh User Generated Content, Elecronic Word Of Mouth, Electronic Service Quality terhadap Repurchase Intention pada Student Speed Shop, penelitian ini merupakan penelitian explanatory yang bertujuan untuk menjelaskan hubungan kausal pada variabel melalui pengujian hipotesis. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 100 responden konsumen. Uji hipotesis dilakukan menggunakan uji t dan uji f, Analisis data menggunakan Analisis Regresi Linier Berganda dengan dibantu softwar SPSS 2.5 untuk memudahkan penelitian. Berdasarkan Hasil uji Hipotesis ditemukan bahwa User Generated Content, Elecronic Word Of Mouth, dan Electronic Service Quality dalam penelitian ini mempengaruhi Repurchase Intention secara simultan pada Student Speed Shop. User Generated Content berpengaruh positif dan signifikan terhadap Repurchase Intention pada Student Speed Shop, Elecronic Word Of Mouth berpengaruh positif dan signifikan terhadap Repurchase Intention pada Student Speed Shop, Electronic Service Quality berpengaruh positif dan signifikan terhadap Repurchase Intention pada Student Speed Shop.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kata Kunci : User Generated Content, Elecronic Word Of Mouth, dan Electronic Service Quality, Repurchase Intention | |||||||||
Subjects: | 600 Technology and Applied Science > 650 Business > 658 General Management | |||||||||
Divisions: | Faculty of Economics > Department of Management (S1) | |||||||||
Department: | S1 Manajemen | |||||||||
Depositing User: | Dimas Ridaul Hamid | |||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Contact Email Address: | dimasslasher@gmail.com | |||||||||
Date Deposited: | 07 Aug 2024 02:39 | |||||||||
Last Modified: | 07 Aug 2024 02:39 | |||||||||
URI: | http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/23171 |
Actions (login required)
View Item |