PENGARUH VARIASI KOH DAN ZEOLIT ALAM SEBAGAI KATALISATOR PEMBUATAN BIODIESEL DARI MINYAK JELANTAH
Khofifah, Faik Kotul (2025) PENGARUH VARIASI KOH DAN ZEOLIT ALAM SEBAGAI KATALISATOR PEMBUATAN BIODIESEL DARI MINYAK JELANTAH. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER.
![]() |
Text
Pendahuluan.pdf Download (955kB) |
![]() |
Text
Abstrak.pdf Download (304kB) |
![]() |
Text
BAB I.pdf Download (413kB) |
![]() |
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (717kB) | Request a copy |
![]() |
Text
BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (954kB) | Request a copy |
![]() |
Text
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (777kB) | Request a copy |
![]() |
Text
BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (505kB) | Request a copy |
![]() |
Text
Daftar Pustaka.pdf Download (662kB) |
![]() |
Text
Lampiran.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Minyak jelantah merupakan minyak habis pakai yang berpotensi menjadi bahan baku pembuatan biodiesel, biodiesel merupakan sumber energi terbarukan dan ramah lingkungan yang dapat diolah melalui reaksi transesterifikasi dengan menggunakan katalis, katalis yang digunakan pada penelitian ini adalah dengan memodifikasi katalis KOH dan zeolit. Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Dasar Universitas Muhammadiyah Jember dengan instrumen utama reaktor, metanol, KOH, zeolit, dan minyak jelantah. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis pengaruh interaksi katalis KOH dan zeolit serta menentukan variasi interaksi katalis KOH dan zeolit yang terbaik pada produk biodiesel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa interaksi antara KOH dan zeolit memberikan pengaruh terhadap parameter viskositas, kadar alkil dan uji nyala, variasi terbaik pada penelitian ini dihasilkan pada variasi A₃Z₂ dengan konsentrasi katalis 110gr KOH dan 25gr Zeolit dengan nilai viskositas 3,50 cSt, kadar air 0,01%, bilangan asam 0,59 mg/NaOHg, kadar alkil ester 79%, bilangan iod 114% dan uji nyala 93 detik. Hasil yang diperoleh masih dalam batas ketentuan yang ditetapkan SNI.
ContributionNama Dosen PembimbingNIDN/NIDKDosen PembimbingNalawati, Ara NugrahayuNIDN0723098908Dosen PembimbingSetiawan, Andika PutraNIDN0713129401
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Keywords/Kata Kunci: | Biodiesel, Minyak jelantah, Transesterifikasi |
Subjects: | 600 Technology and Applied Science > 660 Chemical Engineering and Related Technologies > 661 Technology of Industrial Chemicals |
Divisions: | Faculty of Agriculture > Department of Agriculture Industrial Technology (S1) |
Depositing User: | Faik Kotul Khofifah | vhakhofifah@gmail.com |
Date Deposited: | 26 Feb 2025 01:09 |
Last Modified: | 26 Feb 2025 01:09 |
URI: | http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/24358 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |