Hubungan Fungsi Kepala Ruangan dengan Kinerja Perawat dalam Pendokumentasian Asuhan Keperawatan di Ruang Rawat Inap Rumah Sakit Kalisat

Permatasari, Ayu Intan (2016) Hubungan Fungsi Kepala Ruangan dengan Kinerja Perawat dalam Pendokumentasian Asuhan Keperawatan di Ruang Rawat Inap Rumah Sakit Kalisat. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER.

[img]
Preview
Text
MANOSKRIP.pdf

Download (393kB) | Preview
[img] Text
0_HALAMAN JUDUL.pdf

Download (60kB)
[img] Text
20_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (93kB)
[img] Text
5_ABSTRAK.pdf

Download (176kB)
[img] Text
13_BAB I.pdf

Download (151kB)
[img] Text
14_BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (242kB)
[img] Text
15_BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (51kB)
[img] Text
16_BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (185kB)
[img] Text
17_BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (75kB)
[img] Text
18_BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (88kB)
[img] Text
19_BAB VII.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (89kB)

Abstract

Dokumentasi keperawatan dinilai sebagai aspek penting yang merupakan bukti pencatatan dan pelaporan yang dimiliki perawat dalam melakukan asuhan keperawatan yang berguna untuk kepentingan klien, perawat dan tim kesehatan dalam memberikan pelayanan kesehatan dengan penuh tanggung jawab. Faktor fungsi kepala ruangan diduga erat kaitannya dengan proses pendokumentasian. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui hubungan fungsi kepala ruangan dengan kinerja perawat dalam pendokumentasian. Desain penelitian yang digunakan yaitu cross sectional. Dengan populasi perawat pelaksana 63 responden, sampel yang diambil 55 responden yang diperoleh dengan tehnik pengambilan sampel menggunakan proporsional random sampling. Pengumpulan data menggunakan kuisioner dengan skala Likert. Hasil analisis data menunjukkan bahwa 50,9% responden menilai fungsi kepala ruangan dengan kategori baik dan 52,7% responden menilai kinerjanya dalam pendokumentasian dengan kategori tinggi. Hasil uji statistik Spearman Rho menunjukkan bahwa fungsi kepala ruangan berhubungan dalam katagori kuat dengan kinerja perawat dalam pendokumentasian asuhan keperawatan ( p value = 0,000; α = 0,05; r = 0,756). Kelengkapan kinerja perawat dalam pendokumentasian asuhan keperawatan dapat dipengaruhi oleh faktor fungsi kepala ruangan yang baik. Penelitian ini merekomendasikan kepada tenaga kesehatan untuk meningkatkan kelengkapan pencatatan pendokumentasian asuhan keperawatan di ruang rawat inap.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Fungsi Kepala Ruangan, Kinerja Perawat, Pendokumentasian Asuhan Keperawatan
Subjects: 600 Technology and Applied Science > 610 Medicine and Health
600 Technology and Applied Science > 650 Business > 651 Office Services
600 Technology and Applied Science > 650 Business > 658 General Management
Divisions: Faculty of Health > Department of Nursing Science (S1)
Department: ["eprint_fieldopt_department_KODEPRODI14201#ILMUKEPERAWATAN" not defined]
Depositing User: Hendri UF
Contributors:
ContributionContributor NameNIDN/NIDK
UNSPECIFIEDAsmuji, Asmujinidn197206152005011004
UNSPECIFIEDKomarudin, Komarudinnidn9305383
Date Deposited: 25 Oct 2018 02:46
Last Modified: 23 Oct 2019 13:09
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/876

Actions (login required)

View Item View Item