Pengaruh Experiential Marketing Dan Label Halal Terhadap Keputusan Pembelian Ayam Goreng Nelongso Cabang Mastrip Kabupaten Jember

Febrianto, Muhammad (2023) Pengaruh Experiential Marketing Dan Label Halal Terhadap Keputusan Pembelian Ayam Goreng Nelongso Cabang Mastrip Kabupaten Jember. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Jember.

[img] Text
A. PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
B. ABSTRAK.pdf

Download (796kB)
[img] Text
C. BAB I.pdf

Download (5MB)
[img] Text
D. BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
E. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
F. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
G. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (798kB) | Request a copy
[img] Text
H. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
I. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Kenaikan perkembangan bisnis kuliner di Indonesia yang tertinggi terjadi pada tahun 2021. Peningkatan inilah yang tentunya menjadi peluang bisnis masyarakat Indonesia di bidang kuliner. Penerapan strategi experiential marketing perusahaan menciptakan dan menyentuh sisi emosional pelanggan. Experiential marketing memiliki pengertian yaitu pendekatan pemasaran kepada pelanggan yang mengedepankan sense, feel, think, act dan relate. Label Halal dalam produk makanan harus diperhatikan untuk dapat menciptakan keputusan pembelian konsumen. Metode yang digunakan yaitu Penelitian kualitatif, penelitian ini bersifat deskriptif dan cenderung menggunakan analisis. Responden dalam penelitian ini adalah konsumen Ayam Goreng Nelongso cabang Mastrip dan jumlah responden yang menjadi narasumber Ayam goreng Nelongso cabang Mastrip yaitu 115 orang yang terdiri dari 49 laki-laki dan 66 perempuan. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa variabel yang ada di Experiential Marketing, seperti Sense, Feel, Think, Act, Relate, dan label halal semua menunjukkan hasil yang berpengaruh terhadap Pembelian Ulang Konsumen.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Experiential Marketing, Sense, feel, think, act,relate, halal labels
Subjects: 600 Technology and Applied Science > 650 Business > 658 General Management
Divisions: Faculty of Economics > Department of Management (S1)
Depositing User: Muhammad Febrianto
Date Deposited: 10 Feb 2023 01:53
Last Modified: 10 Feb 2023 01:53
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/16373

Actions (login required)

View Item View Item