EFEKTIVITAS APLIKASI MANAJEMEN HARA TERPADU BERBASIS SILIKON DALAM UPAYA PENINGKATAN EFISIENSI KONVERSI ENERGI MATAHARI DAN PRODUKTIVITAS PADA BEBERAPA VARIETAS JAGUNG

Nugroho, Tito Agung (2024) EFEKTIVITAS APLIKASI MANAJEMEN HARA TERPADU BERBASIS SILIKON DALAM UPAYA PENINGKATAN EFISIENSI KONVERSI ENERGI MATAHARI DAN PRODUKTIVITAS PADA BEBERAPA VARIETAS JAGUNG. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Jember.

[img] Text
1. PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (421kB)
[img] Text
3. BAB I.pdf

Download (453kB)
[img] Text
4. BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (460kB) | Request a copy
[img] Text
5. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (457kB) | Request a copy
[img] Text
6. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (552kB) | Request a copy
[img] Text
7. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (436kB) | Request a copy
[img] Text
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (692kB)
[img] Text
9. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Jagung ( Zea mays L.) merupakan tanaman semusim dan salah satu tanaman pangan utama selain padi dan kedelai. jagung termasuk komoditas strategis dalam pembangunan pertanian dan perekonomian Indonesia.Tujuan dari penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh beberapa varietas terhadap pertumbuhan, efisiensi konversi energi dan produktivitas jagung dan mengetahui pengaruh aplikasi mht berbasis si terhadap pertumbuhan, efisiensi konversi energi dan produktivitas jagung. Penelitian ini menggunakan Rancangan Split Plot Design yang terdiri dari dua faktor dan empat ulangan. faktor pertama varietas tanaman jagung sebagai petak utama terdiri dari 2 taraf, yaitu : V1 = Hibrida P5027, V2 = komposit L dan faktor ke dua teknologi pemupukkan MHT (S) sebagai anak petak terdiri dari 4 taraf, yaitu : S0 = tanpa/kontrol, S1 = MHT,S2 =Si, S3 = MHT+Si. Hasil penelitian ini menjukan pada perlakuan varietas berpengaruh pada parameter tinggi tanaman 35, 45 HST, sudut daun 35,45 HST,spesifik luas daun 45 HST dan produktivitas. Pada perlakuan MHT berbasis Si berpengaruh pada tinggi tanaman 35, 45 HST, indeks luas daun 45 HST, laju pertumbuhan 45, 65 HST, berat kering umur 35, 45 HST, efisiensi konversi energi umur 45 HST, dan produktivitas. Pada perlakuan interaksi antara varietas dengan MHT bebasis Si tidak berpengaruh terhadap semua parameter pengamatan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Manejemen Hara Terpadu, Silikon, Efisiensi Konversi Energi, Produktivitas, Varietas Jagung
Subjects: 600 Technology and Applied Science > 630 Farm, Farming
Divisions: Faculty of Agriculture > Department of Agrotechnology (S1)
Depositing User: Tito Agung Nugroho
Date Deposited: 17 Jul 2024 06:42
Last Modified: 17 Jul 2024 06:42
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/21716

Actions (login required)

View Item View Item