Kustiani, Errisa Lulut (2024) PENGARUH N-GRAM TERHADAP KLASIFIKASI TUGAS AKHIR DI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER MENGGUNAKAN EKSTRAKSI DAN SELEKSI FITUR DENGAN METODE K- NEAREST NEIGHBORS (KNN). Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Jember.
Text
1. Pendahuluan.pdf Download (1MB) |
|
Text
2. Abstrak.pdf Download (416kB) |
|
Text
3. Bab 1.pdf Download (377kB) |
|
Text
4. Bab 2.pdf Restricted to Repository staff only Download (458kB) | Request a copy |
|
Text
7. Bab 5.pdf Restricted to Repository staff only Download (341kB) | Request a copy |
|
Text
5. Bab 3.pdf Restricted to Repository staff only Download (807kB) | Request a copy |
|
Text
6. Bab 4.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
|
Text
8. Daftar Pustaka.pdf Download (376kB) |
|
Text
9. Lampiran.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh penggunaan N-gram terhadap klasifikasi Tugas Akhir mahasiswa di Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Jember. Dalam penelitian ini, metode ekstraksi dan seleksi fitur menggunakan N-gram diimplementasikan bersama dengan algoritma K-Nearest Neighbors (KNN) untuk meningkatkan akurasi klasifikasi. Data yang digunakan terdiri dari teks abstrak Tugas Akhir yang diolah menjadi representasi fitur menggunakan teknik N-gram. Proses seleksi fitur dilakukan untuk memilih fitur-fitur yang paling signifikan dalam menentukan tingkat akurasi Tugas Akhir. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan N-gram sebagai teknik ekstraksi fitur mampu meningkatkan kinerja klasifikasi secara signifikan. Evaluasi performa model dilakukan dengan menggunakan metrik akurasi, presisi, dan recall. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan penambahan N-gram dan seleksi fitur kemudian diklasifikasikan dengan KNN, nilai akurasi mencapai 90%, presisi 93%, dan recall 90%. Sedangkan jika hanya menggunakan pembobotan TF-IDF vectorizer dan diklasifikasikan dengan KNN, nilai akurasi, presisi, dan recall masing-masing mencapai 100%. Ini menunjukkan bahwa meskipun N-gram dapat meningkatkan kinerja klasifikasi, dalam penelitian ini, TF-IDF vectorizer dengan KNN memberikan performa terbaik.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Uncontrolled Keywords: | N-gram, klasifikasi teks, ekstraksi fitur, seleksi fitur, K-Nearest Neighbors (KNN) | |||||||||
Subjects: | 000 Computer Science, Information, & General Works > 004 Data Processing, Computer Science | |||||||||
Divisions: | Faculty of Engineering > Department of Informatics Engineering (S1) | |||||||||
Department: | S1 Teknik Informatika | |||||||||
Depositing User: | ERRISA LULUT KUSTIANI | |||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Contact Email Address: | errishakustiani@gmail.com | |||||||||
Date Deposited: | 24 Jul 2024 03:33 | |||||||||
Last Modified: | 24 Jul 2024 03:33 | |||||||||
URI: | http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/22237 |
Actions (login required)
View Item |