Evaluasi Pengadaan dan Pemasangan Leger Jalan Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga pada Ruas Jalan Pakusari – Antirogo Kabupaten Jember

Hafid, Muh (2015) Evaluasi Pengadaan dan Pemasangan Leger Jalan Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga pada Ruas Jalan Pakusari – Antirogo Kabupaten Jember. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER.

[img]
Preview
Text
jURNAL hAFID.pdf

Download (328kB) | Preview
[img] Text
1.COVER SKRIPSI.pdf

Download (57kB)
[img] Text
6.DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (12kB)
[img] Text
abstrak.pdf

Download (8kB)
[img] Text
1. BAB I Pendahuluan.pdf

Download (16kB)
[img] Text
2.BAB.II Tinjauan Pustaka.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (413kB)
[img] Text
3BAB III. Kerangka Penelitian.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (12kB)
[img] Text
4. BAB IV Metodologi Penelitian.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (53kB)
[img] Text
5 BAB V Pembahasan Data.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (368kB)
[img] Text
6. BAB VI Kesimpulan dan Saran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8kB)
[img] Text
peta PATOK LEGER JALAN-Model.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (55kB)
[img] Text
peta jalan (7).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (266kB)
[img] Text
PermenPU_78_2005_Legerjalan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Pentingnya pemasangan Leger pada Jalan raya Pakusari - Antirogo Kabupaten Jember untuk memberi identitas dan inventarisasi pada jalan kabupaten tersebut. Dengan memperhatikan Peraturan Pemerintah NO.34/2006 tentang Jalan dan Peraturan Menteri Pekerjaan Umum No. 78/PRT/M/2005 tentang Leger Jalan, mewajibkan penyelenggara jalan untuk membuat leger jalan. Pendataan leger jalan juga dilakukan Pemerintah Kabupaten Jember yang mencakup pengumpulan data perkerasan jalan, bangunan pengaman dan pelengkap jalan, dan utilitas public sekitar badan jalan sampai pada daerah pengawasan jalan baik utilitas public di atas permukaan jalan maupun yang ada di bawah permukaan jalan, dan luas rumija dan harga/nilainya (NJOP), nilai perwujudan jalan serta rincian lainnya. Pada data jalan didapat Jalan Nasional=80.08 Km, jalan provinsi = 82.20 km, jalan kabupaten/kota =2032,43 km dan jalan desa/local=445,95 km. Untuk penetuan leger : Jalan Nasional=808 leger, jalan provinsi=822 leger, jalan kabupaten/kota=20324,3 leger dan jalan desa/local=44595,0 leger (total = 26419 leger). Perbandingan perubahan penggunaan lahan pada jalan Pakusari-Antirogo (2004-2014), adalah sisi kiri = 8% dan sisi kanan = 21,25%. Hal ini menunjukan sisi kanan pada ruas jalan tersebut banyak dipergunakan untuk pembangunan/prasarana oleh pemerintah maupun penduduk. Untuk ruas jalan Pakusari – Antirogo sendiri dengan panjang 8.500 M membutuhkan patok Leger sebanyak 8.500 buah. Ketentuan pemasangan Leger harus memperhatikan batas – batas Rumija, dengan jarak 100 m ( untuk jalan lurus) dan jarak 50 m ( untuk jalan menikung ). Bahan yang digunakan pembuatan patok Leger adalah campuran beton 1Pc:2Pasir:3Koral dengan kwalitas beton K 250 dengan ukuran untuk patok 0,20mx0,20mx0,70m untuk telapak(pondasi) 0,70mx0,70mx0,15m. Pemasangan Leger diperhitungkan dengan gaya beban dan momen guling dengan kedalaman 40 cm sehingga dinyatakan aman.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Leger, Identitas dan inventarisasi
Subjects: 600 Technology and Applied Science > 620 Engineering > 624 Civil Engineering
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Civil Engineering (S1)
Depositing User: Hendri Uut Fahrullah
Date Deposited: 02 Aug 2019 08:57
Last Modified: 18 Nov 2019 03:35
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/2263

Actions (login required)

View Item View Item