Ghofri, Mohammad Alfin (2017) Implementasi Metode K-Medoids Clustering dalam Penilaian Kedisiplinan Siswa (Studi Kasus : Mambaul Ulum Sukowono Jember). UNSPECIFIED thesis, UNSPECIFIED.
|
Text
ARTIKEL.pdf - Published Version Download (944kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk merancang sebuah aplikasi computer yang dapat menentukan nilai kedisiplinan siswa. Dengan adanya aplikasi ini diharapkan dapat membantu pihak sekolah terutama guru Bimbingan Konseling dalam mengetahui kelompok siswa dan menentukan nilai berdasarkan tingkat kedisiplinan dalam menangani siswa yang tidak mentaati atau melanggar peraturan sekolah. Penilaian kedisiplinan siswa dilakukan dengan menentukan bobot prioritas sub kriteria menggunakan metode Personal Home Page (PHP) kemudian hasil bobot tersebut dikelompokkan menggunakan metode K- Medoids Clustering. Aplikasi penilaian kedisiplinan siswa ini dirancang menggunakan bahasa pemrograman Personal Home Page (PHP). Keluaran dari aplikasi ini adalah daftar data siswa yang berisi hasil penilaian kedisiplinan siswa. Dengan perhitungan K-Medoids dari 18 siswa dengan 2 pusat Cluster, yaitu C1 dan C2 didapatkan 3 iterasi dalam iterasi ke 2 dan ke 3 tidak ada perubahan pada data C1 dan C2, yaitu terdapat 20 siswa yang termasuk ke dalam kelompok disiplin , 5 siswa termasuk ke dalam kelompok yang tidak disiplin.
Item Type: | Thesis (UNSPECIFIED) |
---|---|
Additional Information: | Mohammad Alfin Ghofri (1210651050) |
Uncontrolled Keywords: | Kedisiplinan, K- Medoids Clustering |
Subjects: | 000 Computer Science, Information, & General Works > 004 Data Processing, Computer Science |
Divisions: | Faculty of Engineering > Department of Informatics Engineering (S1) |
Depositing User: | Hendri UF |
Date Deposited: | 01 Oct 2018 03:18 |
Last Modified: | 12 Sep 2019 09:02 |
URI: | http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/802 |
Actions (login required)
View Item |