Hubungan Kesiapan Menjadi Orang Tua Dengan Deteksi Postpartum Blues Pada Ibu Postpartum Di Wilayah Kerja Puskesmas Silo Kabupaten Jember

Dewi, Bella Ayu Shinta (2023) Hubungan Kesiapan Menjadi Orang Tua Dengan Deteksi Postpartum Blues Pada Ibu Postpartum Di Wilayah Kerja Puskesmas Silo Kabupaten Jember. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Jember.

[img] Text
1. PENDAHULUAN.pdf

Download (996kB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (581kB)
[img] Text
3. BAB I.pdf

Download (476kB)
[img] Text
4. BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (730kB) | Request a copy
[img] Text
5. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (377kB) | Request a copy
[img] Text
6. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (710kB) | Request a copy
[img] Text
7. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (523kB) | Request a copy
[img] Text
8. BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (443kB) | Request a copy
[img] Text
9. BAB VII.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (378kB) | Request a copy
[img] Text
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (591kB)
[img] Text
11. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text
12. ARTIKEL.pdf

Download (569kB)

Abstract

Abstrak: Kesiapan menjadi orang tua yang kurang optimal dapat berdampak pada gangguan psikologis ibu sehingga menyebabkan ibu mudah terdeteksi postpartum blues. Studi ini bertujuan untuk menganalisis hubungan kesiapan menjadi orang tua dengan deteksi postpartum blues pada ibu postpartum. Metode: Desain penelitian ini menggunakan korelasional dengan pendekatan cross sectional. Populasinya adalah ibu postpartum di wilayah kerja puskesmas Silo Jember sebanyak 72 responden. Penentuan sampel menggunakan kriteria inklusi dan ekslusi yaitu ibu postpartum hari ke 10 sampai hari ke 14 dan didapatkan sejumlah 61 responden. Teknik sampling menggunakan purposive sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner Edinburgh Postnatal Depression Scale (EPDS). Analisis data menggunakan spearmen rho dengan ketentuan (α ≤ 0,05). Hasil: Penelitian ini menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara kesiapan menjadi orang tua dengan deteksi postpartum blues (p= 0,000; r= 0,464). Arah hubungan positif dengan kekuatan cukup artinya semakin kurang optimal kesiapan menjadi orang tua maka semakin ibu berisiko terdeteksi postpartum blues. Kesimpulan: Ibu postpartum yang tidak bisa beradaptasi dengan peran barunya berisiko mudah terdeteksi postpartum blues. Rekomendasi: Oleh karena itu perlu diadakannya prenatal class untuk meningkatkan kesiapan menjadi orang tua dan mengurangi deteksi postpartum blues. Kata Kunci: Deteksi, Postpartum Blues, Peran Orang Tua

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Deteksi, Postpartum Blues, Peran Orang Tua
Subjects: 300 Social Science > 302 Social Interaction, Interpersonal Relations
600 Technology and Applied Science > 610 Medicine and Health
Divisions: Faculty of Health > Department of Nursing Science (S1)
Department: S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: Bella Ayu Shinta Dewi
Contributors:
ContributionContributor NameNIDN/NIDK
UNSPECIFIEDIndriyani, DiyanNIDN0003117001
UNSPECIFIEDAdriani, Sri WahyuniNIDN0703038801
Contact Email Address: bellaayu010522@gmail.com
Date Deposited: 18 Aug 2023 06:34
Last Modified: 18 Aug 2023 06:34
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/19366

Actions (login required)

View Item View Item