Hubungan Brand Association dengan Loyalitas Pasien di Klinik Dr. M. Suherman Jember

Lupita, Devi Mega (2017) Hubungan Brand Association dengan Loyalitas Pasien di Klinik Dr. M. Suherman Jember. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER.

[img]
Preview
Text
ARTIKEL JURNAL.pdf

Download (320kB) | Preview
[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (319kB)
[img] Text
ABSTRAKSI.pdf

Download (71kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (52kB)
[img] Text
BAB II .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (82kB)
[img] Text
BAB III .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (36kB)
[img] Text
BAB IV .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (156kB)
[img] Text
BAB V .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (89kB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (64kB)
[img] Text
BAB VII .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (30kB)

Abstract

Asosiasi merek (brand association) adalah segala kesan yang muncul di benak seseorang yang terkait dengan ingatannya mengenai suatu merek. Kesan-kesan yang timbul di benak pasien akibat berbagai macam hal seperti komunikasi pemasaran suatu jasa layanan klinik, pengalaman orang lain maupun diri sendiri dalam merasakan jasa layana kesehatan di klinik tersebut. Loyalitas merupakan manifestasi dan kelanjutan dari kepuasan konsumen dalam menggunakan fasilitas maupun jasa yang diberikan oleh perusahaan, serta untuk tetap menjadi konsumen dari perusahaan tersebut. Tujuan Penelitian: Mengidentifikasi hubungan Brand Association terhadap loyalitas pasien di Klinik dr. M. Suherman Jember. Metode: Desain penelitian yang digunakan adalah korelasi dengan pendekatan cross sectional. Analisa data menggunakan uji spearmen rho. Populasi pada penelitian ini seluruh pasien rawat jalan non BPJS di klinik dr. M. Suherman 3 bulan terakhir yang berjumlah 544 pasien. Hasil: diketahui dari 2 responden yang menyatakan brand association tidak baik ternyata 2.4% dikatakan loyalitas rendah, dari 21 responden yang menyatakan brand association baik ternyata 25.0% dikatakan loyalitas sedang dan dari 39 responden yang menyatakan sangat baik ternyata 46.4% dikatakan loyalitas tinggi. Hal ini didukung hasil uji statistik yang menunjukan terdapat hubungan antara brand association dengan loyalitas pasien di klinik dr. M. suherman (ρ-value =0.000; α= 0.01; r= 0.519). Kesimpulan: Brand Association mempunyai keeratan hubungan dengan loyalitas pasien di klinik dr. M. Suherman dengan korelasi sedang. Saran: Mempertahankan brand association yang sudah baik dan mencoba inovasi lain yang dapat merubah persepsi kurang baik dan cukup baik tentang klinik menjadi baik sehingga loyalitas pasien juga akan berubah semakin tinggi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Brand Association, Loyalitas Pasien
Subjects: 600 Technology and Applied Science > 610 Medicine and Health
Divisions: Faculty of Health > Department of Nursing Science (S1)
Depositing User: Rudi Setiawan
Date Deposited: 04 Dec 2018 03:05
Last Modified: 16 Sep 2019 07:25
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/1012

Actions (login required)

View Item View Item