“PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN DALAM MEMBELI SEPEDA MOTOR HONDA BEAT” ( Study Kasus di Lingkungan Sempusari Kec. Kaliwates )

Pratiwi, Atika Diah (2017) “PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN DALAM MEMBELI SEPEDA MOTOR HONDA BEAT” ( Study Kasus di Lingkungan Sempusari Kec. Kaliwates ). Undergraduate thesis, UNMUH JEMBER.

[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (116kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (50kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (110kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (149kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (240kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (29kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (48kB)

Abstract

ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui besarnya pengaruh kualitas produk, harga, dan citra merek terhadap keputusan pembelian sepeda motor Honda beat (studi kasus di lingkungan Sempusari kec. Kaliwates). Populasi penelitian ini adalah para pembeli Sepeda Motor Honda Beat. Hasil penelitan menunjukkan bahwa kualitas produk (X1), harga (X2), dan harga (X3), memiliki pengaruh yang signifikan sebesar 39% terhadap variabel keputusan pembelian (Y) produk epeda Motor Honda Beat di Kec. Kaliwates, sedangkan 61% lainnya dipengaruhi oleh faktor lain seperti ekuitas merek, loyalitas konsumen dan lain-lain.. Kata Kunci: Kualitas Produk, Harga, Citra Merek dan Keputusan Pembelian

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Kualitas Produk, Harga, Citra Merek dan Keputusan Pembelian
Subjects: 300 Social Science > 330 Economics
Divisions: Faculty of Economics > Department of Management (S1)
Depositing User: Rudi Setiawan
Date Deposited: 09 Jun 2021 02:48
Last Modified: 09 Jun 2021 02:57
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/10221

Actions (login required)

View Item View Item