PERAN BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDes) TERHADAP KESEJAHTERAAN EKONOMI MASYARAKAT PESISIR DI KECAMATAN PANARUKAN KABUPATEN SITUBONDO

Gumilang, Bagus Helmi Nobby (2021) PERAN BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDes) TERHADAP KESEJAHTERAAN EKONOMI MASYARAKAT PESISIR DI KECAMATAN PANARUKAN KABUPATEN SITUBONDO. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER.

[img] Text
e. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (353kB) | Request a copy
[img] Text
g. BAB V .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (758kB) | Request a copy
[img] Text
b. ABSTRAK.pdf

Download (370kB)
[img] Text
c. BAB I.pdf

Download (695kB)
[img] Text
a. PENDAHULUAN.pdf

Download (2MB)
[img] Text
f. BAB IV .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
d. BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
i. BAB VII .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (310kB) | Request a copy
[img] Text
h. BAB VI .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
j. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (453kB)
[img] Text
l. ARTIKEL.pdf

Download (1MB)

Abstract

BUMDes merupakan lembaga yang khusus didirikan untuk membantu meningkatkan pendapatan asli desa tersebut. BUMDes didirikan dan dikelola oleh masyarakat dan pemerintahan desa. Tujuan penelitian untuk: (1) mengidentifikasi peran BUMDes dalam meningkatkan kesejahteraan ekonomi masyarakat pesisir. (2) mengetahui seberapa besar pengaruh BUMDes terhadap kesejahteraan ekonomi masyarakat pesisir. (3) mengidentifikasi kendala apa saja yang ada dalam upaya pelaksanaan BUMDes. (4) mendeskripsikan strategi yang digunakan untuk mengembangkan BUMDes masyarakat pesisir. Metode pengambilan sampel menggunakan accidental sampling. Penelitian menggunakan metode deskriptif, dan survey. Metode analisis data adalah analisis FFA dan uji t satu arah. Hasil penelitian adalah: 1) peran Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) di wilayah pesisir Kecamatan Panarukan Kabupaten Situbondo belum maksimal dalam membantu meningkatkan kesejahteraan ekonomi masyarakat. 2) berdasarkan Hasil Uji Nilai signifikansi (2-tailed) adalah 0,808 (Pvalue > α) lebih besar dari alfa 5% (0,05). Dapat di simpulkan bahwa adanya BUMDes tidak berpengaruh terhadap pendapatan masyarakat. 3) kendala Pelaksanaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) di wilayah pesisir Kabupaten Situbondo terdapat 4 kendala : pendapatan BUMDes yang rendah, pemahaman masyarakat tentang BUMDes masih kurang, anggaran yang masih kurang, adanya kompetitor. 4) alternatif strategi yang dapat digunakan guna memaksimalkan hal tersebut adalah: BUMDes harus bisa memahami keterbatasan anggaran, Jadi BUMDes juga bisa menggunakan Program kerja atau usaha yang dengan sedikit modal tetapi membuahkan hasil yang maksimal. BUMDes harus bisa memahami dan mengatasi kompetitor, Jadi BUMDes harus bisa memodifikasi unit usaha agar lebih bagus dari pada sebelumnya agar kompetitor tidak dapat mengejar usaha yang di jalankan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: BUMDes, FFA, Kesejahteraan Ekonomi, Masyarakat Pesisir.
Subjects: 300 Social Science > 330 Economics > 332 Financial Economics, Finance
Divisions: Faculty of Agriculture > Department of Agribusiness (S1)
Department: S1 Agribisnis
Depositing User: Bagus Helmi Nobby Gumilang
Contributors:
ContributionContributor NameNIDN/NIDK
UNSPECIFIEDHadi, Syamsulnidn0715037001
UNSPECIFIEDFauzi, Nurul Fathiyahnidn0707038801
Contact Email Address: bagushelmin@gmail.com
Date Deposited: 26 Aug 2021 01:20
Last Modified: 26 Aug 2021 01:23
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/11862

Actions (login required)

View Item View Item