Opini Masyarakat Dalam Mempersepsikan Perilaku Budaya Anak Punk Di Desa Tembokrejo Kecamatan Muncar Kabupaten Banyuwangi

ILHAM, TAMIMI (2022) Opini Masyarakat Dalam Mempersepsikan Perilaku Budaya Anak Punk Di Desa Tembokrejo Kecamatan Muncar Kabupaten Banyuwangi. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER.

[img] Text
pendahuluan.pdf

Download (926kB)
[img] Text
abstrak.pdf

Download (399kB)
[img] Text
bab 1.pdf

Download (528kB)
[img] Text
bab 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (709kB) | Request a copy
[img] Text
bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (488kB) | Request a copy
[img] Text
bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (611kB) | Request a copy
[img] Text
bab 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (481kB) | Request a copy
[img] Text
daftar pustaka.pdf

Download (297kB)
[img] Text
lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (620kB) | Request a copy
[img] Text
artikelskripsiilham.pdf

Download (431kB)

Abstract

Awal Keberadaan anak punk di desa tembokrejo pada tahun 2016. Anggota anak punk bukan hanya dari desa tembokrejo saja tetapi ada juga yang dari luar kota misalnya ricky yang dari mojokerto. Penelitian kualitatif ini dilaksanakan di masyarakat Tembokrejo. Teori yang digunakan dalam penelitian ini yaitu teori S-O-R .Subjek penelitian ini sebanyak 5 orang masyarakat. Penelitian ini menggunakan teknik dokumentasi, wawancara, dan observasi. Metode analisa data menggunakan deskriptif kualitatif dengan kajian naturalistik sehingga dapat menghasilkan kesimpulan berdasarkan dari data yang diperoleh. Keabsahan data ditempuh dengan strategi triangulasi data yaitu dengan membandingkan data yang diperoleh dengan data yang lainya. Hasil penelitian menghasilkan kesimpulan bahwa persepsi masyarakat tentang kehidupan anak punk masih tergolong negative hal ini disebabkan karena perilaku-perilaku anak punk yang bersifat negative. Komunitas amak punk yang ada di desa Tembokrejo mencoba mengubah persepsi masyarakat Tembokrejo mengenai kehidupan anak punk dengan melakukan kegiatan-kegiatan positif, tetapi karena banyak anggota komunitas anak punk yang ada di desa Tembokrejo berperilaku negative seperti mabuk-mabukan, meminum obat-obatan, kegaduhan bernyanyi, membuat persepsi masyarakat itu sulit untuk dihilangkan, mendapat hasil bahwa punk merupakan sebuah aliran yang sangat bertolak belakang dengan sosial dan budaya masyarakat, karena budaya masyarakat penuh dengan adat istiadat serta tata krama bertolak belakang dengan punk yang penuh kebebasan

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Persepsi, Budaya, Punk
Subjects: 300 Social Science > 307 Communities
Divisions: Faculty of Social and Politics Science > Department of Communication Science (S1)
Department: S1 Ilmu Komunikasi
Depositing User: Ilham Tamimi
Contributors:
ContributionContributor NameNIDN/NIDK
Thesis advisorCahyono, Hery Bnidn0713046301
Contact Email Address: ilhamtamimi31@gmail.com
Date Deposited: 03 Aug 2022 02:21
Last Modified: 03 Aug 2022 02:21
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/14761

Actions (login required)

View Item View Item