Ekstrak Sirih (Piper Betle L.) sebagai Fungisida Nabati pada Antraknosa Cabai Secara In Vitro

Puspitasari, Rista (2017) Ekstrak Sirih (Piper Betle L.) sebagai Fungisida Nabati pada Antraknosa Cabai Secara In Vitro. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER.

[img]
Preview
Text
ARTIKEL.pdf

Download (490kB) | Preview
[img]
Preview
Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (275kB) | Preview
[img]
Preview
Text
INTISARI.pdf

Download (82kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (120kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (130kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (142kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (462kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (54kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui konsentrasi ekstrak sirih yang tepat guna menghambat perkembangan Colletotrichum sp sebagai penyebab antraknosa secara invitro dan pada buah cabai di laboratorium. Penelitian ini menggunakan dua tahap. Tahap pertama uji daya hambat ekstrak sirih pada Colletotrichum sp secara in vitro dan tahap kedua yaitu uji daya hambat pada buah cabai. Pada uji daya hambat ekstrak sirih pada Colletotrichum sp secara in vitro menggunakan perlakuan dengan beberapa konsentrasi ekstrak daun sirih hijau yaitu MS0= 0%, MS1= 20%, MS2= 40%, MS3= 60%. Hasil uji invitro menunjukkan bahwa semakin tinggi konsentrasi ekstrak dan sirih hijau yang diberikan akan memperkecil diameter koloni jamur Colletotrichum sp, meningkatkan persentase daya hambat, dan mengurangi jumlah spora pada media PDA. Sedangkan pada uji daya hambat pada buah cabai menunjukkan bahwa semakin tinggi konsentrasi ekstrak daun sirih hijau dapat menurunkan masa inkubasi (HSI), memperkecil persentase kejadian penyakit dan intensitas penyakit pada buah cabai. Perlakuan terbaik di dapat pada konsentrasi ekstrak daun sirih hijau 60% (v/v).

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: ekstrak sirih, antraknosa, Colletotrichum sp.
Subjects: 600 Technology and Applied Science > 630 Farm, Farming
600 Technology and Applied Science > 630 Farm, Farming > 631 Specific Techniques of
600 Technology and Applied Science > 630 Farm, Farming > 632 Plant Injuries
Divisions: Faculty of Agriculture > Department of Agrotechnology (S1)
Department: ["eprint_fieldopt_department_KODEPRODI54211#AGROTEKNOLOGI" not defined]
Depositing User: Rudi Setiawan
Contributors:
ContributionContributor NameNIDN/NIDK
UNSPECIFIEDOktarina, OktarinaUNSPECIFIED
UNSPECIFIEDWidiarti, WiwitUNSPECIFIED
Date Deposited: 03 May 2019 01:46
Last Modified: 05 Sep 2019 10:47
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/1626

Actions (login required)

View Item View Item