Perbandingan Produktivitas Penggunaan Alat Berat Drop Hammer Dan Hspd 240 Pada Pekerjaan Tiang Pancang.

ARDIANSYAH, MOCH. EDWIN (2023) Perbandingan Produktivitas Penggunaan Alat Berat Drop Hammer Dan Hspd 240 Pada Pekerjaan Tiang Pancang. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Jember.

[img] Text
1. PENDAHULUAN.pdf

Download (4MB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (580kB)
[img] Text
3. BAB I.pdf

Download (613kB)
[img] Text
4. BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text
5. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
6. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
7. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (580kB) | Request a copy
[img] Text
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (471kB)
[img] Text
9. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB) | Request a copy
[img] Text
10. ARTIKEL JURNAL.pdf

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK Seiring berkembangnya proyek konstruksi, banyak penciptaan dan pengembangan alat untuk mempermudah kegiatan proyek konstruksi. pemilihan alat harus direncanakan dengan baik dan hati-hati sesuai dengan kondisi proyek dan keterampilan karyawan. Begitupula dengan pondasi, ada banyak jenis pondasi sehingga dalam pemilihannya harus mempertimbangkan kriteria yang ada untuk mendapatkan biaya dan waktu pelaksanaan yang terbaik. Waktu dan biaya memiliki dampak yang sangat besar terhadap keberhasilan atau kegagalan suatu proyek. Tolak ukur keberhasilan proyek dapat dilihat dari singkatnya waktu penyelesaian dengan biaya minimal tanpa menurunkan kualitas hasil pekerjaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui daya dukung tanah, biaya dan waktu pada alat berat HSPD dan drop hammer. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa daya dukung tanah alat HSPD 240 pada mini pile dengan dengan kedalaman 6 meter yaitu 55,3 ton dan waktu pemancangan kurang lebih 1,2 jam sedangkan pada drop yaitu 40,94 ton dengan waktu pemancangan kurang lebih 1,4 jam. Sedangan daya dukung tanah alat HSPD 240 pada spun pile pada kedalaman 12 meter yaitu 60,3 ton dengan waktu pemancangan kurang lebih 52,1 menit dengan tanah berpasir. Perbandingan waktu dan biaya yang didapatkan dari pekerjaan mini pile 25 x 25 cm dengan pemancangan total 276,2 m dapat diselesaikan waktu selama 7 hari dengan sistem borong sebesar Rp. 37.518.000, sedangkan dalam sistem sewa per jam Rp. 49.472.000. Sedangkan pada pekerjaan spun pile D50 dengan pemancangan total 1934,6 m dapat diselesaikan waktu selama 14 hari. Untuk biaya dalam pekerjaan spun pile dalam sistem borong sebesar Rp 293.062,200 sedangkan dalam sistem sewa per jam Rp. 178.780.000. Nilai Produktivitas drop hammer dalam pekerjaan mini pile 25x25 dengan pemancangan total 276,2 m dapat diselesaikan waktu selama 9 hari. Untuk biaya dalam pekerjaan mini pile dalam sistem borong sebesar Rp. 36.206.000 sedangkan dalam sistem sewa per jam Rp. 42.727.200. Biaya dalam pekerjaan mini pile dan spun pile sudah termasuk PPN 11% namun belum termasuk harga mobilisasi/demobilisasi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: HSPD, drop hammer, daya dukung tanah, waktu, biaya, produktivitas
Subjects: 600 Technology and Applied Science > 620 Engineering > 624 Civil Engineering
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Civil Engineering (S1)
Department: S1 Teknik Sipil
Depositing User: Moch Edwin Ardiansyah
Contributors:
ContributionContributor NameNIDN/NIDK
Thesis advisorALIHUDIEN, ARIEFNIDN0725097101
Thesis advisorGUNASTI, AMRINIDN0009078001
Contact Email Address: edwinardiansyah24@gmail.com
Date Deposited: 02 Aug 2023 04:27
Last Modified: 02 Aug 2023 04:27
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/18686

Actions (login required)

View Item View Item