LOG BOOK PRAKTIK PROFESI NERS DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN TUBERCOLUSIS PARU(TBC PARU) DENGAN MASALAH KEPERAWATAN GANGGUAN RASA NYAMAN (EVIDANCE BASED PRACTICE DI RS PARU JEMBER)
Arifin, Niko (2018) LOG BOOK PRAKTIK PROFESI NERS DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN TUBERCOLUSIS PARU(TBC PARU) DENGAN MASALAH KEPERAWATAN GANGGUAN RASA NYAMAN (EVIDANCE BASED PRACTICE DI RS PARU JEMBER). Profession Education thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER.
![]() |
Text
1601032012 NIKO ARIFIN.pdf Restricted to Repository staff only Download (4MB) | Request a copy |
Abstract
Pendidikan Ners merupakan pendidikan akademik dan profesional dengan proses
pembelajaran yang menekankan pada tumbuh kembang kemampuan mahasiswa
untuk menjadi seorang akademisi dan profesional. Besar beban studi program
Profesi Ners berdasarkan AIPNI (2015) adalah 36 SKS yang meliputi
Ketrampilan Dasar Profesi I (2 SKS), Ketrampilan Dasar Profesi II (2 SKS),
Keperawatan Medikal Bedah (6 SKS), Keperawatan Anak (3 SKS), Keperawatan
Maternitas (3 SKS), Manajemen Keperawatan (2 SKS), Keperawatan Komunitas
dan Keluarga (5 SKS), Keperawatan Gerontik (2 SKS), Keperawatan Jiwa (3
SKS), Keperawatan Gawat Darurat (3 SKS), dan Pratika Senior (4 SKS). Metode
yang digunakan adalah pre conference dan post conference, bed side teaching,
diskusi kasus, model konsep, presentasi jurnal, ronde keperawatan, seminar,
OSCE, Student Oral Case Analysis (SOCA), Case report dan operan dinas,
Problem solving for better health/ hospital (PSBH), terapi aktifitas kelompok,
pendidikan kesehatan dan penerapan program inovasi dan pendelegasian
kewenangan bertahap. Adapun metode dalam memberikan asuhannya
menggunakan proses keperawatan yang meliputi pengkajian, diagnosa
keperawatan, perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi. Hasil dari praktik profesi ini
memberi kesempatan pada praktikan untuk berpikir kritis dan ilmiah dalam
menyelesaikan masalah klien, sehingga dapat memfasilitasi penyesuaian
lingkungan akademis kepada lingkungan profesional.
ContributionNama Dosen PembimbingNIDN/NIDKDosen PembimbingADI, GINANJAR SASMITONIDN
Item Type: | Thesis (Profession Education) |
---|---|
Keywords/Kata Kunci: | TBC PARU |
Subjects: | 600 Technology and Applied Science > 610 Medicine and Health |
Divisions: | Faculty of Health > Nurse Profession Education |
Depositing User: | Finda Imalasari | findaimalasari@gmail.com |
Date Deposited: | 06 Mar 2025 03:50 |
Last Modified: | 06 Mar 2025 03:50 |
URI: | http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/24490 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |