Analisis Permintaan Daging Ayam Kampung Di Kabupaten Jember

Rahmadhani, Nilam Ayu (2020) Analisis Permintaan Daging Ayam Kampung Di Kabupaten Jember. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Jember.

[img] Text
A. PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
B. ABSTRAK.pdf

Download (58kB)
[img] Text
C. BAB I.pdf

Download (218kB)
[img] Text
D. BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (274kB) | Request a copy
[img] Text
E. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (66kB) | Request a copy
[img] Text
F. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (193kB) | Request a copy
[img] Text
G. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (178kB) | Request a copy
[img] Text
H. BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (304kB) | Request a copy
[img] Text
I. BAB VII.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (62kB) | Request a copy
[img] Text
J. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (151kB)
[img] Text
K. lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (952kB) | Request a copy
[img] Text
L. ARTIKEL ILMIAH.pdf

Download (355kB)

Abstract

Permintaan merupakan jumlah barang dan jasa yang diminta atau dibutuhkan, atas dasar kebutuhan ini individu tersebut mempunyai permintaan akan barang, dimana makin banyak jumlah penduduk maka semakin besar permintaan masyarakat akan sesuatu jenis barang. Penelitian ini bertujuan untuk: (1) Untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan daging ayam kampung, (2) Untuk menghitung nilai elastisitas permintaan daging ayam kampung karena harga, pendapatan dan elastisitas silang permintaan karena harga barang lain. Penelitian ini dilakukan di Kabupaten Jember pemilihan lokasi dilakukan secara sengaja dan menggunakan metode analisis regresi berganda model cobb-douglas. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa: (1) Faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan daging ayam kampung secara nyata adalah pendapatan per bulan, dummy selera dan dummy wilayah penelitian. Sementara pengaruh dari variabel harga daging ayam kampung, harga daging ayam potong, harga telur, harga ikan, jumlah anggota keluarga dan tingkat pendidikan berpengaruh tidak nyata terhadap permintaan daging ayam kampung. (2) Elastisitas harga daging ayam kampung bersifat elastis dengan nilai sebesar -3,412. Elastisitas pendapatan bersifat inelastis dengan nilai sebesar 0,473. Elastisitas silang permintaan atas harga daging ayam potong dengan nilai sebesar 8,671. Elastisitas silang permintaan atas harga telur bersifat elastis dengan nilai sebesar 5,544. Elastisitas silang permintaan atas harga ikan bersifat inelastis dengan nilai sebesar -0,255.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Ayam kampung, elastisitas permintaan, permintaan.
Subjects: 300 Social Science
300 Social Science > 301 Sociology and Anthropology, Human, Society
Divisions: Faculty of Agriculture > Department of Agribusiness (S1)
Depositing User: Rahmadhani Nilam Ayu Firdalia
Date Deposited: 22 Aug 2020 02:37
Last Modified: 22 Aug 2020 02:40
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/5661

Actions (login required)

View Item View Item