Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Selfcare Management Lansia Hipertensi Di Desa Balung Kulon Kabupaten Jember

Nurfitasari, Savira (2023) Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Selfcare Management Lansia Hipertensi Di Desa Balung Kulon Kabupaten Jember. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Jember.

[img] Text
1. PENDAHULUAN.pdf

Download (2MB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (1MB)
[img] Text
3. BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
4. BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
5. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
6. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
7. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
8. BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
9. BAB VII.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
11. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Keluarga memiliki peran yang sangat penting dalam memberi dukungan terhadap lansia hipertensi untuk melakukan self care management secara maksimal dan mandiri. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan dukungan keluarga dengan self care management lansia hipertensi. Desain penelitian ini menggunakan korelasional dengan pendekatan cross-sectional. Populasi terdiri dari 138 lansia hipertensi yang tinggal dengan keluarganya dengan sampel yang dihitung menggunakan rumus slovin sebanyak 103 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan simple random sampling dan menggunakan uji statistik spearman rank (Rho). Penelitian menunjukkan dari 60 orang memiliki dukungan keluarga yang baik. Self care management pada lansia hipertensi sebanyak 68 orang mempunyai self care management dalam kategori cukup. Dari nilai uji statistik P value 0,040 yaitu terdapat hubungan antara dukungan keluarga dengan self care management pada lansia hipertensi. Koefisien korelasi sangat lemah maka dapat disimpulkan semakin baik dukungan keluarga yang diberikan maka semakin rendah self care management pada lansia hipertensi di Desa Balung Kulon Kabupaten Jember. Dukungan keluarga di perlukan untuk meningkatkan self care management secara maksimal atas kesadaran dari lansia secara mandiri. Diharapkan lansia mampu menerapkan self care management secara maksimal dan rutin melakukan pemeriksaan fisik di posyandu secara mandiri. Pada penelitian ini diharapkan keluarga mampu memberikan dukungan yang maksimal terhadap lansia agar mampu menerapkan self care management secara optimal.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Lansia, Keluarga, Hipertensi, Selfcare Management
Subjects: 600 Technology and Applied Science > 610 Medicine and Health > 616 Diseases
Divisions: Faculty of Health > Department of Nursing Science (S1)
Depositing User: Savira Nurfitasari
Date Deposited: 23 Oct 2023 06:49
Last Modified: 23 Oct 2023 06:49
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/20383

Actions (login required)

View Item View Item