PENGARUH PENERAPAN ABSENSI FINGERPRINT, MOTIVASI KERJA, GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL TERHADAP PENINGKATAN KEDISIPLINAN KARYAWAN LARISSO BALUNG KABUPATEN JEMBER

Darmawan, Luqman Adi (2024) PENGARUH PENERAPAN ABSENSI FINGERPRINT, MOTIVASI KERJA, GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL TERHADAP PENINGKATAN KEDISIPLINAN KARYAWAN LARISSO BALUNG KABUPATEN JEMBER. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Jember.

[img] Text
A. PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
B. ABSTRAK.pdf

Download (755kB)
[img] Text
C. BAB 1.pdf

Download (3MB)
[img] Text
D. BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (907kB) | Request a copy
[img] Text
E. BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (750kB) | Request a copy
[img] Text
F. BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
G. BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (701kB) | Request a copy
[img] Text
H. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (712kB)
[img] Text
I. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Persaingan di dunia usaha bisnis juga dihadapi oleh setiap pelaku usaha bisnis yang ada di Kabupaten Jember, kenyataannya berpengaruh terhadap kedisiplinan kerja karyawan, perusahaan Larisso Balung Kabupaten Jember yang mengalami permasalahan cukup komlpeks untuk diteliti. Kedisiplinan kerja karyawan Larisso Balung Jember saat ini masih belum bisa dikatakan optimal, dapat dibuktikan terutama dalam kehadiran, dimana karyawan masih belum hadir sesuai dengan waktu yang sudah ditentukan, lalu dalam ketepatan waktu karyawan masih belum bisa menyelesaikan tugas sesuai dengan batas waktu yang telah ditentukan, karyawan belum bisa bertanggung jawab sepenuhnya atas pekerjaan-nya, dan terdapat kurangnya kesadaran karyawan atas peraturan yang ada sehingga beberapa karyawan masih ada yang melanggar aturan dan perilaku yang sesuai dengan peraturan yang berlaku Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh variabel absensi fingerprint, motivasi kerja, gaya kepemimpinan transformasional terhadap kedisiplinan kerja karyawan terhadap peningkatan kedisiplinan karyawan Larisso Balung Kabupaten Jember. Sampel penelitian ini berjumlah 130 responden. Alat analisis menggunakan regresi linier berganda dengan menggunakan program SPSS 23. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan secara parsial bahwa absensi fingerprint, motivasi kerja dan gaya kepemimpinan transformasional berpengaruh positif dan signifikan terhadap variabel kedisiplinan kerja karyawan terhadap peningkatan kedisiplinan karyawan Larisso Balung Kabupaten Jember. Disarankan perusahaan untuk terus meningkatkan terkait pencatatan data yang akurat agar tingkat kehadiran karyawan baik sehingga kedisiplinan karyawan semakin meningkat. Memberikan motivasi untuk menaikkan semangat kerja para karyawan, dengan melakukan pengawasan dan mengoreksi saat karyawan melaksanakan tugas, agar seluruh kegiatan yang ada dapat berjalan dengan baik dan sesuai harapan. Mengembangkan program pelatihan kepemimpinan yang mengacu pada nilai-nilai lokal, memotivasi, dan memberikan keterampilan kepemimpinan transformasional.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Absensi Fingerprint, Motivasi Kerja, Gaya Kepemimpinan Transformasional, Kedisiplinan
Subjects: 000 Computer Science, Information, & General Works
000 Computer Science, Information, & General Works > 004 Data Processing, Computer Science
000 Computer Science, Information, & General Works > 020 Library and Information Sciences > 023 Personnel Management
000 Computer Science, Information, & General Works > 020 Library and Information Sciences > 028 Reading & Use of Other Information Media
Divisions: Faculty of Economics > Department of Management (S1)
Depositing User: LUQMAN ADI DARMAWAN
Date Deposited: 30 Jan 2024 01:51
Last Modified: 30 Jan 2024 01:51
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/20977

Actions (login required)

View Item View Item