Asuhan Keperawatan keluara Dengan Pemberian Rebusan air Daun Salam Pada Klien Hipertensi Di Desa Klungkung Kecamatan Sukorambi



Arifinda, Putri Ayu Budi (2024) Asuhan Keperawatan keluara Dengan Pemberian Rebusan air Daun Salam Pada Klien Hipertensi Di Desa Klungkung Kecamatan Sukorambi. Profession Education thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER.

[thumbnail of 1. PENDAHULUAN.pdf] Text
1. PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK.pdf] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (495kB)
[thumbnail of 3. BAB I.pdf] Text
3. BAB I.pdf

Download (507kB)
[thumbnail of 4. BAB II.pdf] Text
4. BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (676kB) | Request a copy
[thumbnail of 5. BAB III.pdf] Text
5. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (501kB) | Request a copy
[thumbnail of 6. BAB IV.pdf] Text
6. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (729kB) | Request a copy
[thumbnail of 7. BAB V.pdf] Text
7. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (493kB) | Request a copy
[thumbnail of 8. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (616kB)
[thumbnail of 9. LAMPIRAN.pdf] Text
9. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER
PROGRAM STUDI PROFESI NERS
FAKULTAS ILMU KESEHATAN

Karya Ilmiah Akhir, Juli 2024
Putri Ayu Budi Arifinda

Asuhan Keperawatan Keluarga Dengan Pemberian Rebusan Air Daun Salam Pada Klien Hipertensi Di Desa Klungkung Kecamatan Sukorambi

Xv + 66 Halaman + 12 tabel + 11 lampiran

ABSTRAK
Hipertensi ialah tekanan darah yang meningkat (jangka panjang) dan dapat menyebabkan sakit yang lama pada seseorang bahkan kematian. Hipertensi didefinisikan sebagai satu penyakit yang ditandai dengan tingginya tekanan darah. Hipertensi adalah gejala dari gangguan keseimbangan hemoodinamik dalam sistem kardiovaskular. Hipertensi dikategorikan sebagai the silent disease atau the silent killer karena penderita tidak mengetahui dirinya mengidap hipertensi atau tidak mengetahui sebelum memeriksakan tekanan darahnya. Seseorang yang mengalami hipertensi jika tekanan dara >140 mmHg. Penelitian ini bertujuan menganalisis hasil asuhan keperawatan keluarga dengan pemberian rebusan air daun salam. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus yang mengalami hipertensi di Desa Klungkung kecamatan Sukorambi. Manfaat penelitian ini adalah meningkatkan pengetahuan klien dan keluarga dalam mengatasi hipertensi. Hasil penelitian ini adalah klien dan keluarga mampu kooperatif dalam proses pendidikan kesehatan. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah keluarga mampu memahami tentang hipertensi dan menerapkan terapi non-farmakologi dengan mengkonsumsi rebusan air daun salam. Rekomendasi pada penelitian ini adalah kualitas pengetahuan tentang kesehatan keluarga lebih di tingkatkan agar masyarakat mudah memahami dan mengelola informasi terakai hipertensi.

Kata Kunci: Asuhan Keperawatan Keluarga; Pengetahuan; Hipertensi; Terapi non-farmaklogi; Rebusan Air Daun Salam

Contribution
Nama Dosen Pembimbing
NIDN/NIDK
Dosen Pembimbing
Asih, Susi Wahyuning
NIDN0720097502

Item Type: Thesis (Profession Education)
Keywords/Kata Kunci: Family Nursing Care; Knowledge; Hypertension; Non-pharmacological therapy; Boiled Bay Leaf Water
Subjects: 600 Technology and Applied Science > 610 Medicine and Health
Divisions: Faculty of Health > Nurse Profession Education
Depositing User: PUTRI AYU BUDI ARIFINDA | puyriayu15@gmail.com
Date Deposited: 01 Aug 2024 06:18
Last Modified: 01 Aug 2024 06:18
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/22865

Actions (login required)

View Item View Item