Aplikasi Prenatal Class terhadap Kesiapan Peran Menjadi Orang Tua pada Ibu Primigravida di Desa Dukuh Mencek dan Desa Klungkung Sukorambi Kabupaten Jember

Rahmatillah, Nur (2017) Aplikasi Prenatal Class terhadap Kesiapan Peran Menjadi Orang Tua pada Ibu Primigravida di Desa Dukuh Mencek dan Desa Klungkung Sukorambi Kabupaten Jember. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER.

[img]
Preview
Text
JURNAL.pdf

Download (474kB) | Preview
[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (360kB)
[img] Text
ABSTRAKSI.pdf

Download (50kB)
[img] Text
3. BAB I.pdf

Download (109kB)
[img] Text
4. BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (258kB)
[img] Text
5. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (96kB)
[img] Text
6. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (291kB)
[img] Text
7. BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (218kB)
[img] Text
8. BAB 6.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (120kB)
[img] Text
9. BAB 7.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (161kB)

Abstract

Prenatal class merupakan model belajar untuk calon orang tua yang baru disosialisasikan di Indonesia. Kegiatannya adalah belajar bersama tentang kesehatan bagi ibu hamil, dalam bentuk tatap muka yang bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan ibu-ibu mengenai kehamilan, perawatan kehamilan, persalinan, perawatan nifas, perawatan bayi, mitos, penyakit menular dan akte kelahiran. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pengaruh aplikasi prenatal class terhadap kesiapan peran menjadi orang tua pada ibu primigravida di Desa Dukuh Mencek dan Desa Klungkung Sukorambi Kabupaten Jember. Penelitian ini menggunakan Quasy Experimental Design dengan pendekatan Post-test Only With Control Group Design. Populasi pada penelitian ini adalah 40 ibu primigravida beserta suami dan dengan teknik purposive sampling didapatkan sampel sebanyak 36 ibu primigravida beserta suami yang terbagi menjadi 18 ibu primigravida pada kelompok perlakuan dan 18 ibu primigravida pada kelompok kontrol. Proses intervensi penelitian ini menggunakan metode prenatal class yang dimodifikasi pada kelompok perlakuan dan prenatal class tanpa modifikasi pada kelompok kontrol. Hasil penelitian dengan uji Independent t-test (α = 0.05) didapat P value = 0.000. Artinya terdapat perbedaan antara kelompok perlakuan dan kelompok kontrol. Kesimpulan penelitian ini ada pengaruh aplikasi prenatal class terhadap kesiapan peran menjadi orang tua pada ibu primigravida di Desa Dukuh Mencek dan Desa Klungkung Sukorambi Jember. Prenatal class mampu meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan ibu primigravida.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Prenatal Class; Kesiapan peran menjadi orang tua; Primigravida
Subjects: 600 Technology and Applied Science > 610 Medicine and Health
600 Technology and Applied Science > 610 Medicine and Health > 618 Gynecology and Obstetric
Divisions: Faculty of Health > Department of Nursing Science (S1)
Depositing User: Rudi Setiawan
Date Deposited: 04 Dec 2018 02:28
Last Modified: 16 Sep 2019 09:33
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/1055

Actions (login required)

View Item View Item