Evaluasi Fungsi Controling Dokumen Pelaksanaan Kepemimpinan dan Manajemen Puskesmas Berdasarkan pada Standar Akreditasi di Puskesmas Maesan Kabupaten Bondowoso

Agustin, Tias (2016) Evaluasi Fungsi Controling Dokumen Pelaksanaan Kepemimpinan dan Manajemen Puskesmas Berdasarkan pada Standar Akreditasi di Puskesmas Maesan Kabupaten Bondowoso. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER.

[img]
Preview
Text
JURNAL TIAS SKRIPSI.pdf

Download (333kB) | Preview
[img] Text
1_ COVER DALAM.pdf

Download (20kB)
[img] Text
20_ DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (11kB)
[img] Text
13_BAB I tias.pdf

Download (34kB)
[img] Text
14_ BAB II. revisi 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (98kB)
[img] Text
15_ BAB III tias.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (26kB)
[img] Text
16_ BAB IV BARU.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (40kB)
[img] Text
17_BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (52kB)
[img] Text
18_BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (36kB)
[img] Text
19_BAB VII.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (37kB)
[img] Text
5_Abstrak.pdf

Download (38kB)

Abstract

Puskesmas yang merupakan Unit Pelayanan Teknis Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota adalah fasilitas pelayanan kesehatan yang menjalankan upaya kesehatan masyarakat dan perorangan tingkat pertama, dengan lebih mengutamakan upaya promotif dan preventif untuk mencapai derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya di wilayah kerjanya. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui untuk mengkaji, mendeskripsikan, menilai dan memilah kekurangan apa saja yang menyebabkan ketidaklengkapan dokumen dalam mengevaluasi fungsi controlling dokumen pelaksanaan kepemimpinan dan manajemen puskesmas yang berdasarkan pada standar akreditasi di Puskesmas Maesan Kabupaten Bondowoso. Subyek penelitian ini adalah Puskesmas Maesan. Metode yang di gunakan dalam pengumpulan data yaitu observasi dan wawancara Desain penelitian yang digunakan yaitu pendekatan kuantitatif dengan analisis dekriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kelengkapan dokumentasi yang di lakukan oleh Puskesmas Maesan mencapai nilai prosentase 80% yang termasuk dalam kategori sudah terpenuhi. Di Puskesmas Maesan tidak ada dokumen yang tidak terpenuhi hanya saja dokumen yang ada terpenuhi sebagian karena tidak konsistennya pelaksanaan dan pendokumentasian puskesmas. Penelitian ini direkomendasikan kepada tenaga kesehatan dan puskesmas memberikan pelayanan yang sebaik dan semaksimal mungkin dan setiap kegiatan pelayanan yang di lakukan selalu melakukan dokumentasi individual dan arsip di puskesmas untuk mencegah terjadinya hal yang tidak di inginkan dan juga untuk melaksanakan akreditasi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Fungsi Controlling, Manajemen, Standar Akreditasi
Subjects: 600 Technology and Applied Science > 610 Medicine and Health
Divisions: Faculty of Health > Department of Nursing Science (S1)
Depositing User: Hendri Uut Fahrullah
Date Deposited: 15 Nov 2018 02:38
Last Modified: 19 Oct 2019 01:06
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/964

Actions (login required)

View Item View Item