Hubungan Status Gizi dengan Tingkat Kognitif pada Anak Usia Sekolah (11-12 Tahun) di SDN Sumbersari 01 Kabupaten Jember



HASANAH, IDAUL (2017) Hubungan Status Gizi dengan Tingkat Kognitif pada Anak Usia Sekolah (11-12 Tahun) di SDN Sumbersari 01 Kabupaten Jember. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER.

[thumbnail of ARTIKEL.pdf]
Preview
Text
ARTIKEL.pdf

Download (856kB) | Preview
[thumbnail of PENDAHULUAN.pdf] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (804kB)
[thumbnail of ABSTRAKS.pdf] Text
ABSTRAKS.pdf

Download (197kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (285kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (535kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (175kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (456kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (186kB)
[thumbnail of BAB VI.pdf] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (289kB)
[thumbnail of BAB VII.pdf] Text
BAB VII.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (156kB)

Abstract

Gizi merupakan salah satu faktor penentu sumber daya manusia. Status gizi yang baik dapat mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan anak, salah satunya akan meningkatkan fungsi otak yang akan berdampak pada tingkat kognitif anak usia sekolah. Tujuan penelitian mengetahui hubungan status gizi dengan tingkat kognitif pada anak usia sekolah (11-12 tahun) di SDN Sumbersari 01 Kabupaten Jember. Penelitian ini menggunkan desain korelasi dengan rancangan cross sectional. populasi penelitian ini sejumlah 72 anak yang sekolah di SDN Sumbersari 01 Kabupaten Jember. Teknik pengambilan sampel menggunakan cluster sampling dengan jumlah sampel sebanyak 61 responden. Instrumen yang digunakan adalah SOP BB, TB, dengan antopometri berdasatkan IMT, dan lembar observasi. Hasil penelitian menunjukkan variable independen yaitu sebagian besar responden dengan status gizi normal sebanyak 41 responden (67.2%),dan tidak terdapat responden dengan status gizi sangat kurus. Hasil penelitian menunjukkan variable dependen yaitu tingkat kognitif dengan tingkat kognitif kurang sebanyak 5 responden (8.2%), tingkat kognitif cukup sebanyak 28 responden (45.9%), tingkat kognitif baik sebanyak 28 responden (45.9%). Berdasarkan Uji statistik Spearman Rho diperoleh nilai (p value = 0.001) a = 0.05 dan r hitung 0.399 yang berarti ada hubungan status gizi dengan tingkat kognitif pada anak usia sekolah (11-12 tahun). Rekomendasi dari penelitian ini diharapkan untuk menjaga agar gizi anak tetap dalam keadaan normal dan memberikan gizi yang baik pada anak.

Contribution
Nama Dosen Pembimbing
NIDN/NIDK
UNSPECIFIED
Asih, Susi Wahyuning
UNSPECIFIED
UNSPECIFIED
Yulis, Zuhrotul Eka
UNSPECIFIED

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords/Kata Kunci: Status gizi, Tingkat kognitif, Anak usia (11-12 tahun).
Subjects: 600 Technology and Applied Science > 610 Medicine and Health
600 Technology and Applied Science > 610 Medicine and Health > 612 Human Physiology
Divisions: Faculty of Health > Department of Nursing Science (S1)
Depositing User: Rudi Setiawan | rudi01755@gmail.com
Date Deposited: 18 Dec 2018 01:50
Last Modified: 14 Sep 2019 09:26
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/1029

Actions (login required)

View Item View Item