PENGARUH MOTIVASI INTRINSIK, MOTIVASI EKSTRINSIK, DAN KOMITEN TERHADAP KINERJA PEGAWAI BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH KABUPATEN JEMBER

Hartono, Kitria Octariana (2021) PENGARUH MOTIVASI INTRINSIK, MOTIVASI EKSTRINSIK, DAN KOMITEN TERHADAP KINERJA PEGAWAI BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH KABUPATEN JEMBER. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Jember.

[img] Text
A. PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
B. ABSTRAK.pdf

Download (849kB)
[img] Text
C. BAB I.pdf

Download (3MB)
[img] Text
D. BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
E. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
F. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
G. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (848kB) | Request a copy
[img] Text
H. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (849kB)
[img] Text
I. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
J. ARTIKEL.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh motivasi intrinsik, motivasi ekstrinsik, dan komitmen terhadap kinerja pegawai Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Jember. Populasi dalam penelitian semua pegawai BPBD Kabupaten Jember yang berjumlah 63 orang. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sampling jenuh, sampel jenuh merupakan penentuan sampel bila semua anggota populasi digunakan sebagai sampel. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, teknik pengambilan data dalam penelitian ini melalui wawancara, kuesioner dan observasi dokumen. Teknik analisis data yang digunakan Uji Validitas, Uji Reabilitas, Uji Normalitas, Uji Multikolinereritas, Uji Heteroskedastisitas dan analisis regresi linear berganda dengan Uji t dan Uji f. Hasil dari penelitan ini menunjukkan bahwa (H1) terdapat pengaruh positif signifikan motivasi intrinsik terhadap kinerja pegawai. Dalam Pengujian hipotesis kedua (H2) untuk pengaruh motivasi extrinsik (X2) tidak terdapat pengaruh terhadap kinerja pegawai (Y). Dalam pengujian hipotesis kegtiga (H3) untuk pengaruh komitmen (X3) terdapat pengaruh positif signifikan terhadap kinerja pegawai (Y). Terdapat pengaruh positif signifikan variabel bebas (X), motivasi intrinsik (X1), motivasi ekstrinsik (X2), komitmen (X3) secara simultan terhadap variabel terikat, kinerja pegawai (Y).

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Motivasi Intrinsik, Motivasi Ekstrinsik, dan Komitmen
Subjects: 300 Social Science > 301 Sociology and Anthropology, Human, Society
Divisions: Faculty of Economics > Department of Management (S1)
Department: S1 Manajemen
Depositing User: Kitria Octariana Hartono
Contributors:
ContributionContributor NameNIDN/NIDK
UNSPECIFIEDHerlambang, Toninidn0701026904
UNSPECIFIEDTyas, Wenny Murtaliningnidn0708116401
Contact Email Address: Octacantik2@gmail.com
Date Deposited: 27 Jul 2021 01:41
Last Modified: 27 Jul 2021 01:42
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/11253

Actions (login required)

View Item View Item