Hubungan Tingkat Spiritual Dengan Efikasi Diri Pada Pasien Diabetes Melitus di Rumah Sakit Daerah Balung Jember

Putri, Diva Yumeka (2024) Hubungan Tingkat Spiritual Dengan Efikasi Diri Pada Pasien Diabetes Melitus di Rumah Sakit Daerah Balung Jember. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Jember.

[img] Text
1. PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (422kB)
[img] Text
3. BAB I.pdf

Download (439kB)
[img] Text
4. BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (576kB) | Request a copy
[img] Text
5. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (352kB) | Request a copy
[img] Text
6. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (585kB) | Request a copy
[img] Text
7. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (371kB) | Request a copy
[img] Text
8. BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (450kB) | Request a copy
[img] Text
9. BAB VII.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (354kB) | Request a copy
[img] Text
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (499kB)
[img] Text
11. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Latar Belakang: Tingginya angka kejadian diabetes melitus tidak lepas dari masalah rendahnya kepatuhan pasien dalam manajemen diri. Kepatuhan manajemen diri diabetes melitus yang baik dapat mencapai keberhasilan jika individu memiliki efikasi diri untuk melakukan pengelolaan diabetes melitus. Keberhasilan pengelolaan diabetes melitus tergantung pada proses efikasi diri untuk melakukan manajemen perawatan diri untuk menghindari komplikasi. Tujuan: untuk mengetahui hubungan tingkat spiritual dengan efikasi diri pada pasien diabetes melitus di Rumah Sakit Daerah Balung Jember. Metode: Desain penelitian ini adalah korelasi dengan pendekatan cross-sectional. Populasi penelitian ini 260 pasien diabetes melitus dengan sampel 157 responden. Teknik sampling yang digunakan adalah non- probability sampling dengan purposive sampling. Instrumen pada penelitian ini berupa kuesioner tingkat spiritual dan kuesioner efikasi diri. Hasil: uji statistic Spearman’s Rho dengan α=0,05 didapatkan p value=0,000 dan r=0,790 yang artinya tingkat spiritual memiliki hubungan dalam kategori tinggi dengan efikasi diri. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebanyak 79 pasien DM memiliki tingkat spiritual dengan kategori tinggi (50,3%), sementara pasien DM dengan efikasi diri tinggi sebanyak 79 orang. Diskusi: Kesimpulan ada hubungan antara tingkat spiritual dengan efikasi diri, semakin tinggi tingkat spiritual maka semakin tinggi efikasi diri pasien Diabetes Melitus di Rumah Sakit Daerah Balung Jember.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Spiritual, Efikasi Diri, Diabetes Melitus, Kepatuhan, Keyakinan
Subjects: 600 Technology and Applied Science > 610 Medicine and Health
Divisions: Faculty of Health > Department of Nursing Science (S1)
Depositing User: Diva Yumeka Putri
Date Deposited: 23 Jul 2024 04:12
Last Modified: 23 Jul 2024 04:12
URI: http://repository.unmuhjember.ac.id/id/eprint/22177

Actions (login required)

View Item View Item